Mengenal AKP Engkos Sarkosi, Kapolsek Sokobanah Yang Membuat Kalangkabut Pelaku Narkoba

- Jurnalis

Rabu, 17 Februari 2021 - 10:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AKP. Engkos Sarkosi, S.IK,.MS bersama keluarga.

AKP. Engkos Sarkosi, S.IK,.MS bersama keluarga.

Sampang || Rega Media News

Tingginya kasus penyalahgunaan Narkoba di wilayah hukum Kabupaten Sampang, Madura, terutama di kawasan Pantura menjadi perhatian khusus jajaran institusi Polri.

Berbagai kasus yang diungkappun beberapa tahun terakhir dikawasan Sokobanah, Sampang, menjadi catatan tersendiri. Dikawasan itu, diduga menjadi ladang empuk para pelaku bisnis barang haram tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk itu, sejak 4 bulan lalu, 4 putra terbaik Polri lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) diterjunkan langsung untuk memimpin 4 Polsek dikawasan Pantura Sampang, yakni Polsek Robatal, Polsek Ketapang, Polsek Banyuates dan Polsek Sokobanah.

Semenjak 4 bulan terakhir, terdapat satu Polsek yakni Polsek Sokobanah yang mencuri perhatian publik, karena dinilai berhasil membuat para pelaku bisnis Narkoba dikawasan tersebut kalang kabut, sehingga banyak yang berakhir dibalik jeruji besi.

Ditangan Kapolsek Sokobanah AKP Engkos Sarkosi,SIK,.MS kiloan kasus peredaran Narkoba berhasil diungkap, sehingga wajar dirinya mendapatkan penghargaan dari Kapolres Sampang.

Baca Juga :  Pelajar Yang Terjerat Kasus Pidana di Bangkalan Masih Ikuti UNBK

Kepada Rega Media News pria kelahiran Kuningan Jawa Barat 34 tahun silam itu mengatakan, dirinya saat ini memang memang fokus terhadap target mengubah wajah Sokobanah menjadi berprestasi.

“Target utama, merubah wajah Kecamatan Sokobanah yang terkenal dengan daerah atau gembong penyebaran narkoba terbesar menjadi wajah Sokobanah yang berprestasi,” tuturnya, Rabu (17/2/21).

Pria lulusan Akpol tahun 2012 itupun memang dikenal tak main-main, dalam memberantas kasus Narkoba diwilayah hukum yang dipimpinnya. Terbukti, hingga kini mereka yang tertangkap dan berurusan dengan dirinya tak bisa lepas dan harus berakhir dikursi pesakitan.

Selain itu, suami nyonya Maya Shinta itupun dikenal konsisten, terutama dalam upaya mewujudkan target yang telah dibuat selama mengamban amanah menjadi nahkoda tertinggi dijajaran Polsek yang dirinya pimpin.

Baca Juga :  Nelayan Asal Sokobanah Sampang Hilang Saat Mancing

Berikut Jabatan yang pernah diemban oleh Kapolsek Sokobanah Engkos Sarkosi sejak 2013 hingga saat ini:

1. PAMA POLDA SULTENG (2013).
2. PAMA POLRES POSO (2013).
3. KANIT TURJAWALI SABHARA POLRES POSO (2013).
4. KASI PROPAM POLRES POSO TAHUN (2013 s/d 2014).
5. KANIT TIPIDTER SATRESKRIM POLRES POSO (2014).
6. PAMA POLDA JATIM (2014).
7. PAMA POLRES JEMBER (2014).
8. KBO SATLANTAS POLRES JEMBER (2015).
9. KANIT REGIDENT SATLANTAS POLRES JEMBER (2015/2016).
10. KANIT REGIDENT SATLANTAS POLRES/POLRESTA SIDOARJO (2016/2017).
11. KANIT REGIDENT SATLANTAS POLRES GRESIK (2017/2018).
12. KANIT REGIDENT SATLATAS POLRES MOJOKERTO KOTA (2018/2019).
13. PAUR SIE STNT DITLANTAS POLDA JAWA TIMUR (2019/2020).
14.KAPOLSEK SOKOBANAH POLRES SAMPANG (3 OKTOBER 2020 SD SEKARANG). (Zn/adi/har)

Berita Terkait

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap
Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo
Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan
Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa
Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi
Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah
Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional
Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 16:52 WIB

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Jumat, 14 November 2025 - 09:05 WIB

Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo

Kamis, 13 November 2025 - 23:14 WIB

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Kamis, 13 November 2025 - 18:12 WIB

Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa

Kamis, 13 November 2025 - 14:03 WIB

Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi.

Hukum&Kriminal

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Sabtu, 15 Nov 2025 - 16:52 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 Nov 2025 - 11:34 WIB