Pantau Posko PPKM, Kapolsek Mulyorejo Beri Arahan Antisipasi Penyebaran Covid-19

- Jurnalis

Rabu, 17 Februari 2021 - 23:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Mulyorejo (Kompol Eny Prihatin Rustam) saat memberikan arahan kepada petugas posko PPKM.

Kapolsek Mulyorejo (Kompol Eny Prihatin Rustam) saat memberikan arahan kepada petugas posko PPKM.

Surabaya || Rega Media News

Kapolsek Mulyorejo Kompol Eny Prihatin Rustam melaksanakan kunjungan ke Posko Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di Kelurahan Mulyorejo, Surabaya, Rabu (17/02/2).

Dalam pelaksanaan kunjungan tersebut, bertujuan untuk memantau langsung situasi Posko PPKM Mikro di kelurahan, serta memberikan arahan kepada petugas tentang antisipasi penyebaran Covid-19.

Baca Juga :  KPUD Pamekasan; Cabup Jalur Independent Harus Setor E-KTP Sebanyak 51.052

Selain melakukan pemantauan di Posko Kelurahan, perwira mantan Kanit Laka Lantas Polrestabes Surabaya tersebut juga memantau situasi Posko PPKM Mikro di Perumahan Villa Royal.

“Kunjungan ini dilakukan untuk memastikan situasi Posko PPKM Mikro yang ada di wilayah,” ujar Kapolsek Mulyorejo Kompol Eny Prihatin Rustam, kepada regamedianews.com.

Baca Juga :  Polres Bangkalan Limpahkan Kasus OTT Ke Inspektorat

Lanjut Eny mengatakan, kegiatan ini rutin dilakukan merupakan upaya pihaknya mempertahankan wilayah yang saat ini sudah menjadi zona hijau dari penyebaran Covid-19.

“Alhamdulillah, selama pelaksanaan kegiatan kunjungan di Posko PPKM Mikro yang ada di wilayah, situasi berjalan aman dan lancar,” ungkap Eny. (Basori)

Berita Terkait

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Senin, 26 Januari 2026 - 17:28 WIB

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Januari 2026 - 08:29 WIB

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB