Polisi Imbau Warga Benowo Surabaya Waspada Orang Mencurigakan

- Jurnalis

Jumat, 16 April 2021 - 21:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Bhabinkamtibmas Polsek Benowo saat melakukan pemantauan dan pengaturan lalu lintas disekitar masjid Jl. Kandangan Surabaya.

Petugas Bhabinkamtibmas Polsek Benowo saat melakukan pemantauan dan pengaturan lalu lintas disekitar masjid Jl. Kandangan Surabaya.

Surabaya || Rega Media News

Dalam rangka meningkatkan program prioritas Kapolri tentang menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas), anggota Polsek Benowo, melakukan pemantauan serta pengamanan.

Pengamanan dan pemantauan tersebut dilakukan disekitar masjid Hidayatullah, tepatnya di Jl. Kandangan, Surabaya, Jum’at (16/04/21) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain melakukan pemantauan terhadap arus jalan masyarakat yang melaksanakan sholat tarawih, petugas juga memberikan himbauan agar tetap menjaga protokol kesehatan.

Baca Juga :  DPRD Bangkalan Didesak Pilkades Tanah Merah Laok Dilanjutkan

“Petugas menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada kepada seseorang yang mencurigakan,” ujar Kapolsek Benowo Kompol Enny Prihatin Rustam.

Selain itu, kata Enny, masyarakat juga dihimbau jika mendapati seseorang yang mencurigakan agar segera berkoordinasi dengan petugas kepolisian.

“Pemantauan serta pengamanan jalur di seputar masjid ini penting dilakukan, untuk memperlancar masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah sholat tarawih di masjid,” terangnya.

Baca Juga :  BPBD Perkirakan Desember 2017 Di Pamekasan Rawan Terjadi Bencana

Karena, kata Enny, kegiatan tersebut wajib dilakukan merupakan sebuah bentuk upaya pelayanan Polri kepada keamanan dan kenyamanan masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah.

“Selain melaksanakan kegiatan pengamanan, petugas juga memberikan himbauan Kamtibmas serta kesehatan sesuai anjuran Pemerintah, tentang 5M, seperti Memakai masker, Mencuci tangan dan Menghindari kerumunan, Menjaga jarak dan Mengurangi aktifitas diluar rumah,” terangnya.

Berita Terkait

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terbaru

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB