Meski Kurang 3 Hari, Pemkab Sumenep Tunda Pelaksanaan Pilkades Serentak Demi Keselamatan Warganya

- Jurnalis

Senin, 5 Juli 2021 - 17:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi.

Ilustrasi.

Sumenep || Rega Media News

Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak yang sedianya akan dilaksanakan kurang tiga hari lagi atau pada tanggal 8 Juli mendatang akhirnya resmi ditunda hingga waktu yang belum ditentukan

Penundaan tersebut ditetapkan usai digelar Rapat Koordinasi yang digelar di rumah dinas Bupati Sumenep Achmad Fauzi pada Senin (5/7/21)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penundaan tersebut menurut Bupati Sumenep Achmad Fauzi adalah berkenaan dengan penerapan PPKM Darurat sejak tanggal 3 Juli hingga 20 Juli mendatang yang diinstruksikan oleh Menteri Dalam Negeri

Baca Juga :  Danrem 082/CPYJ Serahkan Bantuan Bedah Rumah Mbah Wati

Hal tersebut disampaikan Fauzi kepada wartawan sesaat setelah melakukan Rakor

“Ditunda hingga pada batas waktu berakhir PPKM Darurat,”ujarnya

Pria yang sebelumnya menjabat sebagai Wak Bupati Sumenep itu menambahkan bahwa PPKM Jawa dan Bali selain SE Mendagri juga keputusan Gubernur Jatim yang dikeluarkan pada 2 Juli lalu

Menurutnya penundaan tersebut adalah bertujuan demi melindungi masyarakat, apalagi saat ini peningkatan angka Covid-19 cenderung meningkat

Keputusan tersebut memang menurutnya sangatlah berat, namun keselamatan masyarakat harus diprioritaskan

Baca Juga :  BMKG Sumenep Imbau Masyarakat Waspada Saat Musim Pancaroba

“Semoga keputusan ini bisa dipahami oleh semua pihak,”imbuhnya

Dirinya juga menegaskan bahwa penundaan tersebut tidak membatalkan tahapan Pilkades yang selama ini telah berjalan, menurutnya hanya waktu pencoblosan saja yang mengalami penundaan hingga PPKM berakhir

“Untuk waktu pencoblosan menunggu kepastian PPKM Darurat berakhir,” jelasnya.

Untuk sekedar diketahui 86 desa yang tersebar dibeberapa kecamatan di Kabupaten Sumenep sedianya akan menggelar Pilkades pada 8 Juli lusa, namun karena adanya PPKM Darurat Jawa Bali maka terpaksa harus diundur.

Berita Terkait

Polres Sampang Tegaskan Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Umum di Alun-Alun Sampang
Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang
Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang
Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis
Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan
Komisi II DPRD Pamekasan Sidak Pembangunan SIHT
Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri
SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 21:15 WIB

Polres Sampang Tegaskan Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Umum di Alun-Alun Sampang

Rabu, 29 Oktober 2025 - 15:20 WIB

Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang

Rabu, 29 Oktober 2025 - 11:03 WIB

Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Selasa, 28 Oktober 2025 - 20:38 WIB

Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:19 WIB

Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: satu pelaku penganiayaan terhadap petugas SPBU Camplong, inisial M, tengah diperiksa penyidik Unit III Tipidsus Satreskrim Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembacokan Petugas SPBU Camplong Menyerahkan Diri

Rabu, 29 Okt 2025 - 17:34 WIB

Caption: Iptu Nur Fajri Alim, tanda tangani serah terima jabatan sebagai Kasat Reskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Daerah

Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang

Rabu, 29 Okt 2025 - 15:20 WIB

Caption: potongan video viral, saat sejumlah massa aksi demo di Sampang merusak landmark bertuliskan Alun-Alun Trunojoyo, (dok. regamedianews).

Daerah

Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Rabu, 29 Okt 2025 - 11:03 WIB

Caption: aksi massa demo DPRD Sampang, saat mencoba mendobrak pengamanan dari personel kepolisian, (dok. regamedianews).

Daerah

Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis

Selasa, 28 Okt 2025 - 20:38 WIB