Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Pamekasan, Pemkab dan Bea Cukai Bentuk Agen Siroleg

- Jurnalis

Selasa, 10 Agustus 2021 - 19:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto ilustrasi

Foto ilustrasi

Pamekasan || Rega Media News

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan bersama Bea Cukai bersinergi mencegah peredaran rokok ilegal di bumi gerbang salam, Selasa (10/8/2021).

Guna memaksimalkan upaya pencegahan peredaran rokok ilegal, pemerintah daerah dan cukai membentuk agen Siroleg (Sistem Informasi Rokok Ilegal).

Melalui agen Siroleg itu, Pemkab Pamekasan dan Bea Cukai mudah mengetahui adanya peredaran rokok ilegal mulai dari tingkat desa hingga tingkat kabupaten.

“Nanti teknisnya ini kami menggunakan sistem Siroleg, Siroleg itu yang buat sistemnya dari Kantor Bea Cukai,” kata Kabag Perekonomian Setdakab Pamekasan Sri Puja Astutik.

Baca Juga :  Ini Tanggapan Kapolda Jatim Soal Kabar Hoax Terkait PSU Pilkada Sampang

Nantinya, sistem informasi rokok ilegal akan bekerjasama dengan kecamatan dan desa untuk menjadi agen informal tentang peredaran rokok di lingkungannya.

“Kami nanti akan mempunyai agen, istilahnya kami kerja sama dengan pihak kecamatan dan desa untuk menjadi agen informal,” tukasnya. (Adv)

Berita Terkait

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Jumat, 14 November 2025 - 19:53 WIB

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi.

Hukum&Kriminal

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Sabtu, 15 Nov 2025 - 16:52 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 Nov 2025 - 11:34 WIB