Jasad Mastoki Warga Sampang Ditemukan

- Jurnalis

Sabtu, 11 September 2021 - 13:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim SAR saat mengevakuasi jasad korban Mastoki.

Tim SAR saat mengevakuasi jasad korban Mastoki.

Surabaya || Rega Media News

Jasad Mastoki (30 th), warga Desa Karang Nangger, Omben, Sampang, yang diduga bunuh diri di tol jembatan Suramadu, akhirnya ditemukan.

Pencarian dilakukan langsung Tim Search and Rescue (SAR) dan jasad korban ditemukan, Sabtu (11/09/21) pagi, di titik kordinat 7°11’04.8″S 11°45’42.4’E.

“Jasad korban (Mastoki) sudah ditemukan tim SAR,” ujar Kades Karang Nangger Solihin kepada awak media, Sabtu (11/09) siang.

Baca Juga :  Hari Pertama Puasa Ramadhan, Wilayah Madura Dilanda Hujan

Ia juga mengatakan, jasad korban akan segera dibawa pulang ke rumah duka, di Dusun Paleh Tengah, Desa Karang Nangger.

“Jasad dijemput menggunakan ambulance RSUD Sampang,” kata Solihin.

Sejak kemarin, hingga Jum’at (10/09) malam, ungkap Solihin, pihaknya menunggu informasi dari tim SAR, dipinggir pantai.

“Kemarin siang Tim SAR sempat kesulitan, karena arus ombak perairan Suramadu cukup besar,” ungkapnya.

Baca Juga :  Resmi Dilantik, Kades Ketapang Timur Mat Taryo Akan Bentuk Program Terbaik Buat Masyarakat

Ia berharap, kepada keluarga korban dan warga agar tetap tenang dan sabar.

“Do’anya saja, kemarin orang tua korban sempat tidak sadarkan diri,” pungkas Solihin.

Sementara, hingga berita ini diterbitkan belum ada keterangan resmi dari pihak kepolisian maupun tim SAR.

Sekedar diketahui, korban diduga bunuh diri dengan cara melompat ke laut, pada Kamis (09/09) malam, dan meninggalkan motornya di tol jembatan Suramadu.

Berita Terkait

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam
Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:43 WIB

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Rabu, 28 Jan 2026 - 11:15 WIB