Dinkes Sampang Panggil Oknum Bidan Selingkuh

- Jurnalis

Jumat, 26 November 2021 - 13:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kantor Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana (Dinkes KB) Kabupaten Sampang.

Caption: Kantor Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana (Dinkes KB) Kabupaten Sampang.

Sampang || Rega Media News

Kasus dugaan perselingkuhan oknum bidan Puskesmas Karang Penang, Sampang, Madura, inisial RNS (35 th) yang berdinas sebagai bidan Desa Blu’uran, terus berbuntut panjang.

Pasalnya, pasca dilaporkan suaminya ke Polres Sampang dan dipanggil Inspektorat, oknum bidan tersebut sudah dipanggil Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana (Dinkes KB) setempat.

Kepala Dinas Kesehatan KB Kabupaten Sampang, dr. Abdullah Najich membenarkan, jika pihaknya telah melakukan pemanggilan dan pembinaan terhadap oknum bidan tersebut.

Baca Juga :  Tingkat Vaksinasi di Aceh Belum Optimal

“Kami sudah melakukan pemanggilan dan pembinaan terhadap oknum bidan itu,” ujar dr. Abdullah Najich saat dikonfirmasi melalui pesan WhatsApp_nya, Kamis (25/11/21).

Selain itu, ungkap pria yang akrab disapa dr. Najich, saat ini kasus dugaan perselingkuhan oknum bidan sudah ditangani pihak Inspektorat Daerah.

“Sekarang sudah di tangani Inspektorat,” singkat dr. Najich kepada regamedianews.com.

Baca Juga :  Bupati Bangkalan Menangkan Gugatan P2KD di PTUN Surabaya

Sementara itu, Muhammad Rusandi Sidik suami oknum bidan mengakui, jika sebelum melapor ke Polres Sampang, juga telah melaporkan perbuatan istrinya ke Dinas Kesehatan KB.

“Kemarin waktu melapor ke Dinkes, mau ditindak lanjuti. Ketika dipanggil Inspektorat beberapa hari yang lalu juga ada dari pihak BKD dan akan segera ditindak lanjuti,” pungkas Rusandi.

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Berita Terbaru

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB