Pemkab Aceh Selatan Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila Virtual

- Jurnalis

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 14:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Pejabat Pemkab Aceh Selatan usai mengikuti upacara Hari Kesaktian Pancasila secara virtual, (Doc: Pemkab Aceh Selatan).

Caption: Pejabat Pemkab Aceh Selatan usai mengikuti upacara Hari Kesaktian Pancasila secara virtual, (Doc: Pemkab Aceh Selatan).

Aceh Selatan || Rega Media News

Pemerintah Kabupaten Aceh Selatan menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila secara virtual, Sabtu (01/10/2022), dengan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo.

Upacara hari kesaktian pancasila yang dilaksanakan di gedung Rumoh Inong, Tapaktuan tersebut, turut diikuti Setdakab, sejumlah pimpinan OPD, Asisten Setdakab dan para Kabag Pemkab setempat.

“Peringatan Hari Kesaktian Pancasila bertepatan tanggal 1 Oktober 2022 ini mengangkat tema “Bangkit Bergerak Bersama Pancasila,” ujar Setdakab Aceh Selatan, Cut Syazalisma.

Baca Juga :  Dengan Berolah Raga, Satgas TMMD Kodim Bangkalan Jalin Ikatan Bersama Warga

Secara nasional, Presiden RI bertindak sebagai Inspektur Upacara, Ketua MPR RI sebagai Pembaca Teks Pancasila, Ketua DPR RI pembaca UUD 1945, sekaligus Pembaca dan Penandatanganan Ikrar.

“Kemudian ditutup pembacaan do’a oleh Menteri Agama RI. Upacara digelar pada pukul 08:00 wib serentak di seluruh Indonesia secara virtual,” ucap Cut Syazalisma.

Baca Juga :  Kapolres Sampang Optimis Saka Bhayangkara Menjadi Generasi Hebat dan Kreatif

Ia menambahkan, sebelumnya tanggal 30 September 2022 diperintahkan kepada setiap kantor pusat dan daerah, kantor perwakilan republik Indonesia diluar negeri agar mengibarkan bendera setengah tiang.

“Puncaknya tanggal 1 Oktober 2022 pukul 06:00, bendera berkibar satu tiang penuh,” pungkas Cut Syazalisma.

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB