Tingkatkan Realisasi Program, DPD KNPI Sampang Lakukan Evaluasi

- Jurnalis

Jumat, 2 Desember 2022 - 22:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Ketua DPD KNPI Sampang Nurul Huda, saat menyampaikan arahannya, (Dok. Muadi/Regamedianews).

Caption: Ketua DPD KNPI Sampang Nurul Huda, saat menyampaikan arahannya, (Dok. Muadi/Regamedianews).

Malang,- Dewan Pengurus Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPD KNPI) Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, melakukan evaluasi program kerja tahun 2022.

Evaluasi program kerja yang dilaksanakan di Homestay Sekar Arum, Kota Batu, Jum’at (02/12/2022), diikuti oleh semua pengurus DPK KNPI Kecamatan se Kabupaten Sampang.

Ketua DPD KNPI Sampang Nurul Huda mengatakan, kegiatan evaluasi program tersebut bertujuan, untuk membangun persatuan dan kekompakan dengan para pemuda yang ada di Kabupaten Sampang, sekaligus sebagai ajang silaturahmi sesama pengurus DPD dan DPK.

Baca Juga :  Pengamanan Pemilu 2019 Di Bangkalan Mulai Digeser Menuju TPS

“Tujuan inti dari evaluasi ini yakni untuk meningkatkan kualitas dan realisasi program kerja baik di DPK maupun di DPD,” ujar Nurul Huda kepada regamedianews.com.

Selain itu, juga untuk meneguhkan semangat kepemudaan, tentang peran-peran pemuda dalam pembangunan daerah dan kebersamaan semua pengurus, dalam menyatukan persepsi bersama.

Baca Juga :  Sampang Akan Ada Layanan SIM Keliling

Nurul Huda menyampaikan, apresiasi terhadap semua DPK KNPI yang telah memberikan efek positif, bagi kemajuan gerakan pemuda yang dapat mempersatukan pemuda, dalam meningkatkan tali silaturahmi sesama pemuda.

“Semua ini dapat terwujud dengan baik, tentu perlu adanya kerjasama pemuda dengan semua unsur, .dalam mendorong kemajuan perkembangan pembangunan daerah dari semua lini,” harapnya.

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru