Pengurus SMSI Sampang Jalin Silaturahmi Dikemas Bukber

- Jurnalis

Selasa, 18 April 2023 - 18:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Ketua SMSI Sampang Mohammad Fauzan, dalam acara berbuka puasa bersama (dok. regamedianews).

Caption: Ketua SMSI Sampang Mohammad Fauzan, dalam acara berbuka puasa bersama (dok. regamedianews).

Sampang,- Kumpulan pemimpin media asli berdomisili di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, yang berada di naungan Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) merajut tali silaturahmi, Selasa (18/04/2023) sore.

Sebanyak 9 pemimpin perusahaan media tersebut, antara lain media online Rega Media News, Terbitan, Teropong Barat, Persigap88,  V-Cyber, Newsrepublik, Portal Jatim dan Liputan7.id.

Ke 9 pemangku media ini melakukan kegiatan rutin tahunan, di setiap akhir ramadhan yakni evaluasi dan silaturahmi, yang dikemas dalam bentuk acara berbuka puasa bersama di rumah makan Mahkota Taddan Sampang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mohammad Fauzan ketua SMSI Kabupaten Sampang mengatakan, hal tersebut bertujuan untuk memupuk tali silaturahmi antara para pemilik media.

Baca Juga :  Jelang Nataru, Sekda Diminta Bantu Forkopimda

“Ini biasa kita lakukan setiap tahun diakhir ramadhan, agar solidaritas persaudaraan bisa bertambah, tahun lalu wilayah pantura, sekarang di wilayah selatan,” ujarnya.

Tidak hanya itu, para pemilik media tersebut selalu melakukan komunikasi hampir setiap hari melalui group WhatsApp, dalam menyikapi situasi yang terjadi terutama di Kabupaten Sampang.

“Sebenarnya selain kumpul seperti ini, kita selalu aktif didalam group WhatsApp, menyikapi situasi terkini terutama situasi Sampang,” imbuhnya.

Acara tersebut berlangsung dengan khidmat, diakhiri dengan pemberian bingkisan hari raya yang diserahkan langsung oleh Mohammad Fauzan selaku ketua.

Direktur PT Rega Media Universal itu berharap, dengan kegiatan tersebut SMSI bisa semakin maju dan berkontribusi, untuk kemajuan Sampang.

Baca Juga :  Kelangkaan APD Berstandart Baik Masih Minim

Terutama dari segi  infomasi yang selalu update dan berimbang, serta melawan berita hoax yang kadang begitu mudah dikonsumsi masyarakat, terutama yang belum melek IT.

Untuk sekedar diketahui, SMSI adalah salah satu konstituen Dewan Pers sejak tahun 2020, karena telah memenuhi ketentuan Standar Organisasi Perusahaan Pers yang diatur oleh Dewan Pers Nomor : 3/Peraturan-DP/2008, tentang standar organisasi perusahaan pers Keabsahan SMSI, sebagai Konstituen Dewan Pers tertuang dalam Surat Keputusan Dewan Pers Nomor : 22/SK-DP/V/2020 yang ditandatangani oleh Ketua Dewan Pers Mohammad Nuh.

SMSI sebagai organisasi yang didalamnya beranggotakan para pemilik perusahaan media, atau lebih dikenal sebagai organisasi para bos media.

Berita Terkait

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Jumat, 14 November 2025 - 19:53 WIB

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi.

Hukum&Kriminal

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Sabtu, 15 Nov 2025 - 16:52 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 Nov 2025 - 11:34 WIB