Finishing Rutilahu, Warga: Terima Kasih Satgas TMMD Sampang

- Jurnalis

Rabu, 19 Juli 2023 - 17:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Satgas TMMD Kodim 0828 Sampang tengah melakukan pemelesteran dinding renovasi rutilahu, (dok. regamedianews).

Caption: Satgas TMMD Kodim 0828 Sampang tengah melakukan pemelesteran dinding renovasi rutilahu, (dok. regamedianews).

Sampang,- Selain pengecoran jalan, Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-117 Kodim 0828 Sampang, juga melakukan renovasi Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) menjadi salah satu program tersebut.

Rumah warga yang menjadi sasaran renovasi Satgas TMMD, yaitu rumah milik Marhamah (60 th), warga Desa Pasarenan, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur.

Marhamah mengaku, sangat bersyukur dan terharu telah mendapat bantuan perbaikan rumah miliknya, oleh Satgas TMMD, Rabu (19/07/2023).

“Saya bersama keluarga sangat bersyukur dan berterima kasih kepada TNI, dengan adanya bantuan perbaikan rumah ini,” ujar Marhamah yang mengaku rumahnya memang sudah tidak layak huni.

Baca Juga :  Pemdes Rongdalam Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri

Pasiter Kodim 0828 Sampang Kapten Inf Darminto menjelaskan, program renovasi rutilahu bertujuan untuk meningkatkan kelayakan hidup masyarakat, bagi kurang mampu di wilayah TMMD.

“Setelah TMMD usai, nantinya tidak ada lagi warga yang atap rumahnya bocor. Kita akan pastikan, semua masyarakat harus menikmati rumah layak huni,” ungkapnya.

Darminto menambahkan, selama pengerjaan tentu ada dukungan dan kerjasama yang baik, antara satgas TMMD dengan masyarakat dan pemerintah setempat, agar hasilnya lebih maksimal, pemilik rumah dapat menggunakannya dalam waktu yang lama.

Baca Juga :  Mudahkan Akses Warga, Kades Pandan Manfaatkan Dana Desa Bangun Jembatan

“Sinergitas seluruh stakeholder yang terlibat dalam program TMMD sangat kita perlukan, sehingga setiap item pembangunan mendapatkan hasil yang maksimal,” imbuhnya.

Untuk diketahui, sasaran utama kegiatan TMMD ke 117 adalah pembangunan jalan rabat beton, akan dilakukan sepanjang
volume 460 m x 3-4 M x 0.17 m, dengan melibatkan unsur TNI dan masyarakat Desa Pasarenan.

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB