Polisi Periksa Sekdes Daleman, Akui Pukul Warganya

- Jurnalis

Selasa, 12 September 2023 - 19:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kanit IV Tipiter Satreskrim Polres Sampang Ipda Muammar Amin, (dok. regamedianews).

Caption: Kanit IV Tipiter Satreskrim Polres Sampang Ipda Muammar Amin, (dok. regamedianews).

Sampang,- Meski sempat mangkir dari panggilan pertama penyidik Satreskrim Polres Sampang, inisial MJ oknum Sekretaris Desa (Sekdes) Daleman, akhirnya penuhi panggilan kedua.

Pemanggilan kedua terhadap pejabat desa tersebut, dalam rangka pemeriksaan atas kasus dugaan pemukulan terhadap warganya, hingga berujung dilaporkan ke polisi.

Kanit IV Tipiter Satreskrim Polres Sampang Ipda Muammar Amin mengatakan, pada panggilan pertama terlapor (Sekdes Daleman) mangkir, dengan alasan karena sakit.

Baca Juga :  Polisi Bongkar Jaringan Narkoba di Bangkalan

“Tapi dalam panggilan kedua, terlapor hadir. Dia diperiksa sekitar tiga jam. Namun, untuk sementara statusnya masih sebagai saksi,” ujar Muammar, Selasa (11/09/2023) siang.

Saat dilakukan pemeriksaan, terlapor mengakui jika telah melakukan pemukulan terhadap pelapor (korban). Akan tetapi, terlapor masih mengajukan tiga saksi.

Baca Juga :  Tewas Mengenaskan, Pelajar di Sampang Jadi Korban Tabrak Lari

“Terlapor ngajukan tiga orang saksi, meminta agar dilakukan pemanggilan dan diperiksa. Kami akan kabulkan permimtaan terlapor,” tandas Muammar.

Karena kendati demikian, imbuh Muammar, pengajuan terlapor untuk mendatang sejumlah saksi merupakan hak terlapor.

“Untuk pemeriksaan tiga saksi itu direncanakan pekan depan. Setelah itu, kami akan gelar perkara, sesuai mekanisme yang telah diatur,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan
Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang
Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah
Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu
Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap
Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka
Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga
Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 21:08 WIB

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:12 WIB

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:06 WIB

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:08 WIB

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB