Aktivis Omben Pelototi Kinerja PDAM Sampang

- Jurnalis

Jumat, 27 Oktober 2023 - 21:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: kantor PDAM Sampang, (dok. regamedianews).

Caption: kantor PDAM Sampang, (dok. regamedianews).

Sampang,- Kinerja Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Sampang, Madura,  Jawa Timur, dalam penanganan air bersih, menjadi sorotan aktivis Kecamatan Omben.

Pasalnya, pelayanan yang diberikan dianggap kurang optimal, setelah mendengar keluhan warga, adanya air PDAM keruh dan tersendat untuk wilayah Omben.

“Merasa kecewa, setelah tau ada warga mengeluh soal air itu,” ujar Nurhasan ketua Forum Sampang (Forsa) Hebat, Jumat (27/10/2023).

Menurutnya, pihak PDAM harus bekerja maksimal, dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

“Namun, perlu peran pemerintah daerah dan pihak-pihak terkait. Sehingga, masalah dibawah bisa teratasi,” ungkap Nurhasan.

Baca Juga :  Jadi Ajang Kepruk Botol, Camat Krian Segera Tindak Cafe Yono

Jadi, kata Nurhasan, meski sering pergantian pimpinan perusahaan tersebut, jika kinerjanya sama dengan sebelumnya, maka tidak akan ada perubahan.

“Karena dalam hal ini, air adalah kebutuhan pokok utama masyarakat,” tandas aktivis Omben tersebut.

Hal senada dikatakan Holis ketua Jatim Corruption Watch (JCW). Menurutnya, pihak PDAM harus gerak cepat, ketika ada keluhan pelanggan.

“Harus segera ditelusuri, masalah dan kendala di masyarakat. Jika dibiarkan, tidak menutup kemungkinan, kami akan audiensi,” ketusnya.

Baca Juga :  Banggar DPR RI & OJK Bekerjasama Dengan UTM Gelar Webinar Literasi Keuangan

Terpisah, dikutip dari salah satu media online, Makruf teknisi PDAM Sampang, berdalih telah melakukan upaya dan mencari solusi bagi pelanggan.

“Memang dibawah sempat ada kendala dan keluhan warga. Namun, sudah teratasi,” pungkasnya saat dikonfirmasi awak media.

Makruf mengaku, telah melakukan kontrol pada titik-titik yang dianggap menjadi masalah, supaya pelanggan bisa merasakan manfaat air bersih PDAM.

“Kami akan terus memberikan pelayanan terbaik, untuk masyarakat khususnnya pelanggan PDAM,” pungkasnya.

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB