Jelang Nataru, Lapas Narkotika Pamekasan Gandeng Polisi

- Jurnalis

Kamis, 14 Desember 2023 - 17:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan saat koordinasi tentang persiapan pengamanan nataru dengan Kapolres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan saat koordinasi tentang persiapan pengamanan nataru dengan Kapolres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Menjelang perayaan hari raya Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024, Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan, Madura, koordinasi dengan Polres setempat.

Koordinasi tersebut, dalam rangka memastikan pengamanan dan meminimalisir gangguan keamanan didalam Lapas, saat Nataru mendatang, Kamis (14/12/2023).

“Hal itu, sesuai surat edaran Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, tentang peningkatan kewaspadaan menghadapi Nataru,” ujar Kalapas Narkotika Pamekasan Yhoga Aditya Ruswanto.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Yhoga mengungkapkan, selain koordinasi dengan pihak kepolisian, pihaknya juga koordinasi dengan Aparat Penegak Hukum (APH) lainnya, di wilayah setempat.

Baca Juga :  Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum

“Selain itu, kami tetap mempersiapkan apa yang menjadi hak Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), yaitu pemberian remisi natal,” tandasnya.

Kendati demikian, kata Yogha, ia berharap dengan adanya koordinasi, pihaknya mampu meminimalisir dan mencegah gangguan keamanan di dalam Lapas.

“Kegiatan ini sesuai arahan Kakanwil Kemenkumham Jatim, dalam menyambut Nataru, perlu mekukan 3+1 hal penting,” ucapnya.

Yakni, jelas Yhoga, mendeteksi dini gangguan kamtib, memberantas barkoba, bersinergi dengan APH dan back to basic pemasyarakatan.

Baca Juga :  Kasus Kambing Etawa, Aktivis Rumah Advokasi Rakyat Tagih Janji Kejari Bangkalan

Sementara itu, Kapolres Pamekasan AKBP Satria Permana menyampaikan, sinergitas yang telah berjalan baik, akan terus ditingkatkan menjadi lebih baik.

“Kami siap memback up gangguan kamtibmas jika dibutuhkan, dan siap mengerahkan personel selama perayaan nataru,” tegasnya.

Hal tersebut, imbuh Satria, untuk membantu dalam peningkatan kewaspadaan dan pengamanan Lapas, melalui patroli sambang yang secara bergantian. (red)

Berita Terkait

Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri
SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif
Lapas Narkotika Pamekasan Gencar Deteksi Dini
PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi
Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya
Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis
Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga
Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 22:56 WIB

Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 14:04 WIB

SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 11:48 WIB

PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 09:05 WIB

Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya

Jumat, 24 Oktober 2025 - 20:59 WIB

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Berita Terbaru

Caption: Kepala Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Sumenep AKP Agus Rusdiyanto, (sumber foto: Tribun Madura).

Hukum&Kriminal

Polisi: Proses Hukum Bang Alief Sesuai Mekanisme

Minggu, 26 Okt 2025 - 15:05 WIB

Caption: petugas gabungan TNI Polri dan petugas Lapas Pamekasan, saat menggeledah satu persatu kamar hunian warga binaan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri

Sabtu, 25 Okt 2025 - 22:56 WIB

Caption: rekaman cctv saat terjadinya pembacokan terhadap petugas SPBU Camplong oleh sejumlah orang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus Pembacokan Petugas SPBU di Sampang Buram

Sabtu, 25 Okt 2025 - 19:40 WIB

Caption: mantan pacar MFA mahasiswa UTM viral nyamar pakai hijab, memberikan keterangan kepada anggota Polres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri

Sabtu, 25 Okt 2025 - 17:08 WIB