Kadisperindag Pamekasan Ucapkan Selamat Idul Fitri 1445 Hijriyah

- Jurnalis

Senin, 1 April 2024 - 18:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kepala Disperindag Kabupaten Pamekasan, Akhmad Basri Yulianto, (dok. regamedianews).

Caption: Kepala Disperindag Kabupaten Pamekasan, Akhmad Basri Yulianto, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Lebaran idul fitri adalah hari raya umat Islam yang jatuh pada tanggal 1 Syawal, pada penanggalan kalender hijriyah.

Karena penentuan 1 Syawal didasarkan pada fase bulan, maka idul fitri jatuh pada tanggal yang berbeda-beda setiap tahunnya.

“Kami keluarga besar Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Pamekasan mengucapkan selamat hari raya idul fitri 1445 hijriyah,” ucap Kepala Disperindag Akhmad Basri Yulianto SH.,M.Si, Senin (01/04/2024).

Baca Juga :  Warga Sampang Dihimbau Waspada Banjir

Basri menuturkan, di bulan penuh berkah ini,  semoga kita mampu menjalankan keutamaan-keutamaan ibadah puasa ramadhan, bukan hanya perut kosong.

“Melainkan ibadah yang penuh pengendalian diri dan mengharap ampunan serta ridho Allah SWT,” ungkapnya.

Maka dari itu, ungkap Basri, 1 Syawal identik dengan hari perayaan yang disimbolkan sebagai kemenangan umat Islam setelah menahan lapar, haus dan nafsu selama sebulan penuh di bulan ramadhan.

Baca Juga :  Panwaslu Sampang Sosialisasi Netralitas ASN dan Kades Dalam Pilkada 2018

“Untuk itu, di momen lebaran diharapkan menjadi momentum mempererat tali silaturahmi, serta terus meningkatkan profesionalitas dalam memajukan dunia perindustrian dan perdagangan,” tuturnya.

“Waktu berlalu dengan cepat, ramadhan juga telah berakhir. Kini saatnya kita menyambut hari raya Idul Fitri dengan suka cita. Mohon maaf atas kesalahan, khilaf yang pernah terucap,” ucap Basri.

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB