Ziarah Ke TMP, Lapas Narkotika Pamekasan Kenang Jasa Pahlawan

- Jurnalis

Jumat, 9 Agustus 2024 - 16:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Yhoga Aditya Ruswanto, tabur bunga ke makam pahlawan, (dok. regamedianews).

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Yhoga Aditya Ruswanto, tabur bunga ke makam pahlawan, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Dalam rangka memperingati Hari Pengayoman ke-79, Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan, ziarah ke Taman Makam Pahlawan (TMP).

Selain berziarah, juga dilaksanakan tabur bunga ke makam para pahlawan, di Jl.Panglegur, Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Jumat (09/08/24) pagi.

Kegiatan ziarah tersebut, diawali dengan upacara penghormatan yang dipimpin Kalapas Narkotika setempat, Yhoga Aditya Ruswanto.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ziarah ini merupakan wujud cinta dan penghormatan kita kepada para pahlawan,” tutur Yhoga.

Menurutnya, Hari Pengayoman ini mengingatkan kita akan tanggung jawab besar yang diemban, dalam melayani dan mengayomi masyarakat.

Baca Juga :  Gelar RAT, Korem 133/NW Optimalkan SHU Demi Kesejahteraan Anggota Koperasi Kartika

“Dengan kegiatan ini diharapkan tidak hanya sebatas seremonial saja, namun benar-benar dihayati,” ungkapnya.

Kendati demikian, ungkap Yhoga, dengan mengimplementasikan nilai-nilai nasionalis dari para pahlawan yang sudah gugur.

“Ziarah ini untuk mengingatkan para pegawai, bahwa perjuangan para pahlawan harus dilanjutkan, dalam tindakan dan aksi nyata,” tandasnya.

Menurut Yhoga, bangsa yang besar adalah bangsa yang mau menghargai jasa para pahlawan.

“Maka dari pada itu, kegiatan ini merupakan salah satu bentuk penghormatan kepada para pahlawan terdahulu,” ucapnya.

Baca Juga :  Soal Bendera HTI, PMII Pamekasan Pertanyakan Ketegasan Polres

Yhoga menegaskaan, sebagai generasi penerus memiliki tanggung jawab, untuk melanjutkan perjuangan para pahlawan melalui kontribusi positif dan konstruktif.

“Yakni dengan memberikan kinerja yang terbaik, khususnya dalam mewujudkan pemasyarakatan yang lebih baik,” pungkasnya.

Dengan terselenggaranya kegiatan ini, berharap dapat menumbuhkan semangat pengabdian yang tinggi kepada seluruh petugas dan warga binaan.

“Hal tersebut, sebagai bagian dari nilai-nilai luhur yang diusung dalam Hari Pengayoman,” ungkap Yhoga.

Berita Terkait

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis
Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga
Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur
Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan
Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan
Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif
Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan
Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 20:59 WIB

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Oktober 2025 - 11:49 WIB

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Oktober 2025 - 08:08 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 23:26 WIB

Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan pose bersama dengan sejumlah insan pers, disela acara coffe morning, (dok. regamedianews).

Daerah

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Okt 2025 - 20:59 WIB

Caption: Tim BPBD saat turun langsung ke lokasi bencana rumah roboh, di Dusun Karongan Desa Tanggumong, (dok. BPBD Sampang).

Peristiwa

Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem

Jumat, 24 Okt 2025 - 16:54 WIB

Caption: tampak kondisi atap ruang kelas SDN Madulang 2 ambruk, dan sebagian siswa belajar di rumah warga, (dok. regamedianews).

Daerah

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Okt 2025 - 11:49 WIB

Caption: panen perdana puluhan telur hasil budidaya ayam petelur, dongkrak ketahanan pangan nasional, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Jumat, 24 Okt 2025 - 08:08 WIB

Caption: Pendamping Hukum Kepala Dinas PMD Gorontalo Utara, Rivki Mohi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Disebut ‘Papancuri’, Kadis PMD Gorut Lapor Polisi

Kamis, 23 Okt 2025 - 18:59 WIB