Rudi Kurniawan Ditunjuk Sebagai Ketua DPRD Sampang Sementara

- Jurnalis

Senin, 26 Agustus 2024 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Fadol anggota DPRD Sampang berjabat tangan dengan Rudi Kurniawan ketua DPRD Sampang sementara periode 2024-2029 usai prosesi pelantikan, (dok. regamedianews).

Caption: Fadol anggota DPRD Sampang berjabat tangan dengan Rudi Kurniawan ketua DPRD Sampang sementara periode 2024-2029 usai prosesi pelantikan, (dok. regamedianews).

Sampang,- Dari 45 anggota DPRD Sampang periode 2024-2029 yang dilantik, Rudi Kurniawan ditunjuk sebagai ketua DPRD sementara.

Penunjukan ketua sementara tersebut, dibacakan langsung Sekretaris DPRD setempat Moh Anwari Abdullah usai prosesi pelantikan, Senin (26/08) pagi.

Selain itu, penunjukan Rudi Kurniawan juga berdasarkan perolehan suara terbanyak dari beberapa daerah pemilihan (dapil) se-Kabupaten Sampang.

Hadir dalam momen pelantikan Pj Bupati Sampang, jajaran Forkopimda, OPD, Camat, komisioner KPU dan Bawaslu dan pimpinan Partai Politik.

Baca Juga :  Realisasi DD dan ADD 2021 di Sampang Akan Dimulai Februari Mendatang

Dalam sambutannya Rudi menyampaikan, ucapan selamat kepada seluruh wakil rakyat terpilih tersebut.

Ia berharap, wakil rakyat terpilih dapat bersinergi dengan pemerintah daerah, dalam membangun Sampang serta mampu menampung aspirasi dari masyarakat.

“Besar harapan kami, kita mampu bersinergi bersama didalam membangun Kabupaten Sampang yang mandiri, berdaya saing menuju masyarakat yang sejahtera dan Sampang lebih baik,” ujarnya.

Rudi juga menyampaikan, terima kasih kepada seluruh masyarakat Sampang yang turut andil, dalam mensukseskan Pemilu legislatif tahun 2024.

Baca Juga :  Dirut PT. Perseroda Dijabat Fauzan, Sekda Bangkalan Double Job

Rudipun memaparkan, tentang tugas yang telah menantinya, diantaranya menyusun tata tertib dan Alat Kelengkapan Dewan (AKD), swbagaimana telah diatur oleh PP Nomor 12 tahun 2018.

“Selanjutnya kami bertugas membentuk tim untuk menyusun rancangan tata tertib dan alat kelengkapan dewan,” pungkas anggota DPRD Sampang dari partai Nasdem tersebut.

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB