Lapas Pamekasan Perkuat Sinergitas Dengan Polri

- Jurnalis

Kamis, 3 Oktober 2024 - 08:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kalapas Kelas IIA Pamekasan (Nur Bambang) menyerahkan cinderamata kepada Kapolres Pamekasan (AKBP Jazuli Dani Iriawan).

Caption: Kalapas Kelas IIA Pamekasan (Nur Bambang) menyerahkan cinderamata kepada Kapolres Pamekasan (AKBP Jazuli Dani Iriawan).

Pamekasan,- Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pamekasan, terus memperkuat sinergitas dengan Kepolisian Resor jajaran Polda Jawa Timur.

Hal tersebut terlihat, saat Kalapas setempat Nur Bambang menemui Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan, Rabu (02/10/24).

Pertemuan yang dikemas silaturahmi itu, guna meningkatkan kerjasama dan koordinasi dalam upaya pemeliharaan keamanan dan ketertiban Lapas.

Dalam silaturahminya, orang nomor satu di Lapas Pamekasan tersebut, didampingi Ka KPLP, Kasubag TU dan Kasubsi Peltatib.

Baca Juga :  Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta Dimutasi

“Kunjungan dan pertemuan dengan Kapolres ini, perdana dilakukan semenjak saya menjabat Kalapas,” ujar Nur Bambang.

Kalapas Pamekasan ini mengungkapkan, kunjungannya bentuk silaturahmi dan koordinasi diantara dua lembaga, untuk menjaga keamanan Lapas.

“Juga untuk menjaga ketertiban Lapas, memantau, memastikan keamanan dan kenyamanan tahanan serta narapidana,” jelas Nur Bambang.

Sementara itu, Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan menjelaskan, pihaknya sudah menggerakkan personelnya dalam rangka Harkamtibmas.

“Saya instruksikan melalui patroli ke sejumlah obyek vital, salah satunya Lapas,” ujarnya.

Baca Juga :  Kapolda Gorontalo Buka Hotline Layanan Pengaduan

Menurut Dani, patroli sering dilaksanakan dan kerap sambang di Lapas Kelas IIA Pamekasan.

“Tujuannya untuk mengecek dan mengetahui perkembangan terkini, dari situasi di lingkungan Lapas,” terangnya.

Dikesempatan yang sama Nur Bambang menambahkan, berharap silaturahmi dan sinergi tersebut dapat terus ditingkatkan.

“Apalagi, kerja sama dan kolaborasi dalam sistem penegakan hukum ini, bagian integral yang harus saling mendukung satu sama lain,” pungkasnya.

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB