Sholawat Bersama Ciptakan Pilkada Pamekasan Kondusif

- Jurnalis

Jumat, 1 November 2024 - 01:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: pose jajaran forkopimda Pamekasan usai bersholawat dan doa bersama, (dok. regamedianews).

Caption: pose jajaran forkopimda Pamekasan usai bersholawat dan doa bersama, (dok. regamedianews).

PAMEKASAN,- Menjelang pelaksanaan Pilkada serentak 2024, Polres Pamekasan menggelar sholawatan dan doa bersama, Kamis (31/10/24) malam.

Dalam kegiatan bernuansa religi yang dilaksanakan di halaman Mapolres setempat, turut hadir pejabat Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan.

Selain itu, turut mengundang KH Ahmad Muzakki Al Hafidz imam besar masjid Al-Akbar Surabaya, sebagai penceramah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir jajaran Forkopimda Pamekasan, komisioner KPU dan Bawaslu, tokoh ulama, tokoh masyarakat, serta organisasi masyarakat.

Baca Juga :  Cegah Balap Liar di Sampang, Polisi Siapkan "Kejutan"

Acara diawali dengan pembacaan sholawat dan doa bersama, untuk keselamatan dan kedamaian.

Kegiatan ini merupakan salah satu upaya, dalam mempererat persatuan dan memupuk semangat kebersamaan di tengah masyarakat.

Khususnya menghadapi momentum Pilkada yang kerap memicu peningkatan dinamika sosial.

Kalapas Narkotika Kelas Pamekasan Yhoga Aditya Ruswanto menyampaikan dukungan penuh, terhadap kegiatan sholawat dan doa bersama tersebut.

“Acara seperti ini sangat penting,” ujarnya.

Tidak hanya untuk menciptakan kondisi kamtibmas yang kondusif, tetapi untuk mempererat silaturahmi antarinstansi serta masyarakat.

Baca Juga :  Jalan Rusak di Pandiyangan Sampang Ditanami Pohon Pisang

“Kami siap ikut menyukseskan tahapan Pilkada Serentak di Kabupaten Pamekasan, agar tetap damai dan bebas dari konflik,” ujar Yhoga.

Ia menambahkan, kegiatan ini menjadi wadah refleksi sekaligus doa bersama, agar seluruh proses Pilkada berlangsung lancar dan tanpa hambatan.

Yhoga berharap, melalui kegiatan ini kita semua diberi kemudahan dan kelancaran dalam menjalankan tugas.

“Namun juga berharap, masyarakat dapat merasakan Pilkada yang aman, tertib dan kondusif,” pungkasnya.

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Berita Terbaru

Caption: press conference, Polres Pohuwato ungkap kasus pertambangan emas ilegal dan tunjukkan barang bukti, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu

Minggu, 23 Nov 2025 - 12:20 WIB

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB