Cabup Sampang Aba Idi Nyoblos di TPS 9, Optimis Menang

- Jurnalis

Rabu, 27 November 2024 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: H. Slamet Junaidi tunjukkan surat suara Pilbup Sampang dan Pilgub Jatim di TPS 09, (dok. regamedianews).

Caption: H. Slamet Junaidi tunjukkan surat suara Pilbup Sampang dan Pilgub Jatim di TPS 09, (dok. regamedianews).

SAMPANG,- Didampingi putranya, Calon Bupati Sampang H Slamet Junaidi telah memberikan hak suaranya, Rabu (27/11/24) pagi.

Cabup yang akrab disapa Aba Idi ini melakukan pencoblosan di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 09, Kelurahan Karang Dalam.

Usai mencoblos, ia mengajak masyarakat untuk datang langsung ke TPS, memberikan hak suaranya di Pilkada Sampang.

“Tentunya, juga mengawal proses pemungutan dan penghitungan suara,” ujar Aba Idi kepada awak media.

Baca Juga :  Pemkab Bangkalan Adakan Operasi Minyak Goreng

Eks Bupati Sampang periode 2019-2024 ini mengungkapkan, yang bisa menentukan masa depan Sampang diri kita sendiri.

“Mari datang ke TPS, berikan hak suaranya. Kawal penghitungan suara untuk kemajuan Sampang kedepan,” tandasnya.

Kendati demikian, ungkap Aba Idi, dalam kontestasi Pilkada kali ini dirinya optimis menang.

Baca Juga :  Takut Dicoronakan, Warga Aceh Selatan Ogah Berobat Kerumah Sakit

“Saya percaya masyarakat memiliki pilihan terbaik,” ungkap mantan anggota DPR RI dari partai Nasdem ini.

Aba Idi menegaskan, pihaknya sudah berusaha maksimal dalam persiapan Pilkada Sampang.

“Sekarang kita pasrahkan kepada hati nurani masyarakat,” pungkasnya.

Sekedar diketahui, saat melakukan pencoblosan, Aba Idi disambut antusias warga sembari berbincang-bincang dan berswafoto.

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB