Giliran Polantas dan Reskoba Sampang Dites Urine Dadakan

- Jurnalis

Senin, 16 Desember 2024 - 11:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Waka Polres Sampang Kompol Hosna cek hasil tes urine personel Polantas dan Reskoba, (dok. Humas Polri).

Caption: Waka Polres Sampang Kompol Hosna cek hasil tes urine personel Polantas dan Reskoba, (dok. Humas Polri).

SAMPANG,- Sejumlah 31 personel dari Satlantas dan Satresnarkoba Polres Sampang, dites urine dadakan, Senin (16/12/24) pagi.

Pantauan awak media, tes urine tersebut dilakukan usai pelaksanaan apel pagi jam pimpinan, di halaman Mapolres setempat.

Waka Polres Sampang Kompol Hosna Nurhidayah mengatakan, tes urine ini upaya pencegahan dan penyalahgunaan narkotika.

“Untuk memastikan, setiap anggota Polres bersih dari penyalahgunaan narkoba,” ujarnya dalam keterangan tertulisnya.

Sekaligus komitmen Polres Sampang, menjaga integritas dan profesionalisme ditubuh kepolisian dalam pemberantasan narkoba.

Baca Juga :  Ribuan Remaja di Sampang Suntik Vaksin Covid-19

Hosna menjelaskan, tes urine ini juga memastikan personel memberikan pelayanan kepada masyarakat dalam kondisi sehat terbebas dari pengaruh narkoba.

“Sebagai anggota Polri, kami harus memberikan contoh yang baik kepada masyarakat,” ucapnya.

Orang nomor dua di Mapolres Sampang ini menegaskan, tidak mentolerir penggunaan narkoba dalam bentuk apa pun dilingkungan Kepolisian.

Terhadap anggota yang masih kedapatan urinenya mengandung zat obat-obatan, akan ditindak tegas sesuai perundang-undangan yang berlaku di Kepolisian.

Baca Juga :  Plt Kadisdik Sumenep: Tahun 2019, SMP di Daratan Maupun Kepulauan Gelar UNBK Online

Dari 31 personel yang mengikuti tes urine, Wakapolres Sampang mengatakan bahwa seluruhnya dinyatakan negatif dari zat-zat Narkoba.

“Secara berkala akan melakukan upaya preventif terhadap seluruh Polres dan Polsek jajaran, untuk memastikan anggota tidak terlibat penyalahgunaan narkoba,” pungkasnya.

Untuk memaksimalkan hasil tes urine, Sidokkes Polres Sampang menggunakan alat uji Rapid Diagnostic Test (RDT) yang bisa menganalisa zat Amphetamine (AMP).

Termasuk zat orphine/Opiate (MOP), Mariyuana (THC), Coccaine (COC), Benzodiazepine (BZD) dan Methamphetamine (MET).

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB