Lapas Narkotika Pamekasan Apresiasi Launching Buku ‘Bersinergi Dalam Kebenaran’

- Jurnalis

Selasa, 17 Desember 2024 - 15:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: penyerahan cinderamata oleh mahasiswa IAIN Madura kepada perwakilan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. regamedianews).

Caption: penyerahan cinderamata oleh mahasiswa IAIN Madura kepada perwakilan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. regamedianews).

SAMPANG,- Launching buku ‘Bersinergi dalam Kebenaran’ yang diselenggarakan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura, diapresiasi Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan.

Acara yang dikemas seminar Anti Narkoba dengan mengusung tema ‘Mewujudkan Pendidikan Anti Narkoba untuk Generasi Bangsa’, berlangsung di Auditorium IAIN Madura, Selasa (17/12/24).

Kegiatan tersebut, dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk tokoh pendidikan, Forkopimda, aparat penegak hukum, petugas Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan.

Kalapas Narkotika Yhoga Aditya Ruswanto mengapresiasi dan menekankan pentingnya kolaborasi semua pihak, dalam memerangi penyalahgunaan narkoba.

Baca Juga :  Usai Dilantik, Bupati Sampang Dan Wakil Bupati Terpilih Langsung Menuju Pendopo Agung

“Kegiatan seperti ini sangat penting sebagai upaya edukasi dan pencegahan dini terhadap bahaya narkoba,” ujarnya.

Melalui buku ‘Bersinergi dalam Kebenaran’ dan seminar ini, kita diajak untuk memahami peran pendidikan dalam membangun kesadaran generasi muda, agar terhindar dari jerat narkotika.

Lapas sebagai institusi pembinaan turut berkomitmen, untuk mendukung program-program edukatif seperti ini demi menciptakan lingkungan yang bersih dari narkoba.

“Baik didalam maupun di luar Lapas,” ungkap Yhoga kepada awak media.

Ia menambahkan, sinergi antar-institusi dan masyarakat merupakan kunci utama, untuk menciptakan generasi bangsa yang sehat dan berkarakter kuat.

Baca Juga :  Lsm Kompas: Pasang Tower Ilegal, Satpol PP Diduga Bermain Mata dan Kongkalikong Dengan PT. Tower Bersama Group

“Mari kita bersama-sama bergerak, bersatu dalam upaya pencegahan narkoba, karena ini tanggung jawab kita bersama, demi masa depan bangsa lebih baik,” pungkasnya.

Buku “Bersinergi dalam Kebenaran” diluncurkan sebagai wujud kolaborasi berbagai pihak, dalam upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba melalui pemikiran, gagasan, dan solusi nyata.

Buku tersebut diharapkan menjadi rujukan penting bagi masyarakat, pendidik dan para pemangku kebijakan, dalam menghadirkan lingkungan yang bebas dari narkoba.

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB