Malam Tahun Baru, 7 Akses Jalan Raya Pamekasan Ditutup

- Jurnalis

Selasa, 31 Desember 2024 - 20:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kasi Humas Polres Pamekasan (AKP Sri Sugiarto) saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Caption: Kasi Humas Polres Pamekasan (AKP Sri Sugiarto) saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

PAMEKASAN,- Kebijakan car free night akan diberlakukan mulai 31 Desember 2024 pukul 18:00 wib, hingga 1 Januari 2025 pukul 01:00 wib.

Kasi Humas Polres Pamekasan AKP Sri Sugiarto menjelaskan, selama pelaksanaan car free night, petugas akan menutup 7 akses jalan untuk kendaraan bermotor.

“Baik roda dua maupun roda empat, yang menuju kawasan Monumen Arek Lancor,” ujarnya, Selasa (31/12/24).

Ketujuh jalur yang akan ditutup adalah simpang empat Jalan Jokotole, simpang empat Bina Marga, simpang tiga Cemerlang.

Termasuk simpang tiga Pasar Sore, simpang tiga Jalan Kesehatan, simpang tiga Bakso Goyang Lidah, serta simpang empat Pegadaian.

“Car free night di kawasan Monumen Arek Lancor pada malam pergantian tahun ini bertujuan untuk mencegah kemacetan lalu lintas,” jelasnya.

Sri Sugiarto menambahkan, jalur alternatif telah dipersiapkan untuk kendaraan dari arah Surabaya dan Sumenep.

Baca Juga :  Halal Bihalal NU Pamekasan Dihadiri Mahfud MD

“Selain itu, kendaraan bak terbuka yang mengangkut penumpang dengan musik, dilarang memasuki wilayah kota saat malam tahun baru,” tegasnya.

Ia juga mengimbau, masyarakat agar tidak melakukan konvoi.

“Mari kita bersama-sama merayakan malam pergantian tahun dengan aman, nyaman, dan tetap menjaga ketertiban serta suasana yang kondusif,” pungkasnya.

Berita Terkait

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Senin, 24 November 2025 - 12:03 WIB

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Minggu, 23 November 2025 - 23:45 WIB

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB

Caption: petugas yang tergabung dalam Operasi Zebra Semeru 2025, mengecek kelengkapan dokumen dan kelayakan kendaraan, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Senin, 24 Nov 2025 - 12:03 WIB

Caption: Satgas BAANAR PC GP Ansor Sumenep pose bersama pihak Diskominfo Sumenep, (dok. foto istimewa).

Daerah

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 Nov 2025 - 23:45 WIB