Pemkab Sampang Dukung Swasembada Pangan 2025

- Jurnalis

Selasa, 21 Januari 2025 - 20:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Pj Bupati Sampang (Rudi Arifiyanto) bersama Forkopimda melakukan penanaman jagung serentak 1 juta hektare, (dok. regamedianews).

Caption: Pj Bupati Sampang (Rudi Arifiyanto) bersama Forkopimda melakukan penanaman jagung serentak 1 juta hektare, (dok. regamedianews).

SAMPANG,- Pemerintah Kabupaten Sampang turut mensukseskan, serta mendukung program Presiden RI menuju swasembada pangan 2025.

Hal itu terlihat, saat Pj Bupati Sampang Rudi Arifiyanto turut melakukan penanaman jagung serentak 1 juta hektare, di Desa Tanggumong, Selasa (21/01).

Penanaman jagung dari inisiatif Kapolri melalui Gugus Pangan Mabes Polri tersebut, melibatkan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda).

Selain itu, juga melibatkan Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (Disperta KP), kelompok tani serta masyarakat desa setempat.

Pj Bupati Sampang Rudi Arifiyanto menyampaikan, pihaknya akan terus mendorong petani, agar menggunakan lahan yang belum optimal untuk ditanami jagung.

Baca Juga :  Ini Tindakan Tegas Pemkab Sumenep Bagi Resto Yang Sediakan Room Karaoke

Kendati demikian, ia berharap semua pihak bersinergi, agar ketahanan pangan atau program swasembada 2025 dapat terwujud.

“Kita apresiasi, sebab hal tersebut proses bersinergi semua pihak, baik dari lahan, pembibitan dan perawatannya,” jelasnya.

Oleh sebab itu, kata Rudi, pihaknya akan mendorong bahwa yang dulunya lahan belum optimal, kedepan bisa dioptimalkan.

“Kami akan mendorong petani, agar menggunakan bibit yang unggul supaya hasil panen jagungnya lebih maksimal dan berlimpah,” tandasnya.

Baca Juga :  KPU Pamekasan; Tak Memenuhi Syarat, Satu Paslon Jalur Independen Dinyatakan Gugur

Sementara, Kapolres Sampang AKBP Hartono menjelaskan, penanaman jagung tersebut akan dilakukan di 68 hektar lahan.

“Puluhan hektar tersebut, tersebar di sejumlah kecamatan yang ada di Kabupaten Sampang,” terangnya.

Dalam penanaman ini, imbuh Hartono, diprioritaskan di lahan kering, sehingga dengan harapan meningkatkan ketahanan pangan kedepan.

“Kami prioritaskan penanaman jagung dilahan kering, supaya nantinya jumlah lahan lebih meningkat,” pungkas eks Kasubdit I Ditintelkam Polda Jatim.

Berita Terkait

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terbaru

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB