Tangkap Bandar Sabu, Polisi Proppo Diganjar Reward

- Jurnalis

Senin, 17 Maret 2025 - 12:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kapolres Pamekasan (AKBP Hendra Eko Triyulianto) saat menyerahkan piagam penghargaan kepada Kapolsek Proppo (Iptu Nanang).

Caption: Kapolres Pamekasan (AKBP Hendra Eko Triyulianto) saat menyerahkan piagam penghargaan kepada Kapolsek Proppo (Iptu Nanang).

Pamekasan,- Berhasil mengungkap kasus peredaran narkoba, Kapolsek Proppo Iptu Nanang dan 11 anggotanya diberikan reward.

Penghargaan tersebut, diberikan langsung Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto, saat apel Senin (16/3/25) pagi.

Sebelumnya, Polsek Proppo berhasil menangkap terduga bandar narkoba, inisial J, di rumahnya di Desa Jambiringin, Jumat (7/3) lalu.

Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto, mengapresiasi atas pengungkapan peredaran narkoba jenis sabu tersebut.

Baca Juga :  Polair Siagakan 4 Kapal Amankan Pilkada Sampang

“Kami berikan penghargaan, atas dedikasi Kapolsek Proppo dan para anggota,” ujarnya.

Menurut Hendra, reward tersebut sebagai bentuk apresiasi kepada Kapolsek Proppo Iptu Nanang dan anggotanya.

“Dalam pengungkapan peredaran narkoba itu, mereka mengamankan barang bukti seberat ±57,76 gram sabu,” bebernya.

Polisi berpangkat dua melati dipundaknya menambahkan, pengungkapan kasus ini bermula dari penangkapan 3 tersangka.

“Mereka asal warga Kabupaten Pamekasan dan luar Pulau Madura,” jelas Hendra kepada awak media.

Baca Juga :  Pesta Miras Oplosan, ABG Asal Sumenep Ini Harus Masuk Puskesmas

Ketiganya ditangkap, saat pesta narkoba di kediaman terduga bandar sabu, di Dusun Pademabuh Laok, Desa Jambringin, Kecamatan Proppo.

Penangkapan itu, merupakan hasil dari penyelidikan mendalam dan kerja sama tim (jajaran anggota Polsek) yang solid.

“Kami berkomitmen, untuk terus memberantas peredaran narkoba di wilayah hukum Polres Pamekasan,” tegas Hendra.

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB