Polsek Omben Perkuat Sinergitas Dengan Insan Pers

- Jurnalis

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: pose bersama Kapolsek Omben (Iptu Sujinarto) dengan insan pers di Kecamatan Omben Kabupaten Sampang, (dok. regamedianews).

Caption: pose bersama Kapolsek Omben (Iptu Sujinarto) dengan insan pers di Kecamatan Omben Kabupaten Sampang, (dok. regamedianews).

Sampang,- Silaturahmi jajaran Kepolisian Resor Sampang Jawa Timur, dengan awak media patut diapresiasi.

Seperti dilakukan Kapolsek Omben Iptu Sujinarto bersama para anggotanya, pada Jumat (21/3/25) pagi.

Pertemuan yang dikemas silaturahmi tersebut, ia mengajak insan pers di wilayah hukumnya agar tetap solid.

“Kami mengajak untuk berperan aktif, dalam menjaga kamtibmas selama ramadhan,” ujar Sujinarto.

Kendati demikian, pihaknya berharap awak media di Kecamatan Omben ikut mensosialisasikan harkamtibmas.

“Selain menjadi corong masyarakat, juga mitra kita dalam menjalankan tugas kepolisian,” ungkapnya.

Baca Juga :  Pemkab Bangkalan Keluarkan Surat Edaran Imbauan Pelaksanaan Idul Fitri

Menurut Sujinarto, insan pers sangat berperan penting dalam menciptakan kamtibmas aman dan kondusif.

“Apabila ada permasalahan dibawah, saling koordinasi sehingga harkamtibmas tetap terjaga,” tandasnya.

Perwira polri golongan pertama ini menambahkan, agenda silaturahmi tersebut tidak hanya kali ini.

“Melainkan berkelanjutan. Jadi tidak hanya ramadhan, setelah lebaran pun kita tetap lanjutkan,” imbuhnya.

Maka dari itu, kata Sujinarto, silaturahmi ini menjadi ajang mempererat hubungan antara Polri dan Pers.

Baca Juga :  Komunitas Trotoar Pamekasan Serukan Pilkada Damai

“Karena selama ini sudah saling bersinergi, menyampaikan informasi kepada masyarakat luas,” ungkapnya.

Pihaknya juga ingin menunjukkan komitmennya, dalam mendekatkan diri dengan masyarakat.

“Khususnya melalui insan pers yang ada di Kecamatan Omben,” pungkas Sujinarto.

Sementara itu, Abdus Sakur jurnalis warta madura mengapresiasi, silaturahmi Polsek Omben jajaran Polres Sampang.

“Berharap silaturahmi ini berkelanjutan, demi memperkokoh jalinan sinergitas antara Polri dengan Pers,” ucapnya.

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB