Diduga Hendak Nyolong Motor, Seorang Pemuda Diamankan Polisi

- Jurnalis

Sabtu, 12 April 2025 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: polisi saat mengamankan terduga pelaku pencurian, (dok. regamedianews).

Caption: polisi saat mengamankan terduga pelaku pencurian, (dok. regamedianews).

Sampang,- Seorang pemuda berisinial AR (25), asal Desa Pangereman Ketapang Sampang Madura Jawa Timur, berhasil diamankan warga.

Pasalnya, AR diduga hendak membawa kabur sepeda motor, milik Umar (30) warga Gading Desa Blu’uran Karang Penang, Sabtu (12/4/25) pagi dini hari.

Kapolsek Karang Penang Iptu Dwi Abdillah menuturkan, kejadian bermula saat aksi pelaku diketahui oleh pemilik rumah.

Umar saat itu kaget melihat pelaku, langsung berteriak sehingga didengar tetangga korban dan langsung mendatangi lokasi.

Baca Juga :  Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Simo Jawar di Madura

“Korban mengetahui motornya hendak dicuri dan langsung mengejar pelaku bersama warga,” ujarnya.

Dwi Abdillah menerangkan, pelaku saat itu berada disekitar TKP dan dikepung warga, kemudian diamankan ke Mapolsek Karang Penang.

Namun tidak sampai disitu, warga yang telah dibuat geram juga membakar sepeda motor pelaku.

Baca Juga :  Polisi Tangkap Purel Pencetak Uang Palsu di Surabaya

“Sempat terjadi aksi pembakaran sepeda motor oleh warga yang emosi, untung pelaku langsung kita amankan,” imbuhnya.

Sementara, hingga saat ini polisi terus memburu pelaku lain yang berhasil melarikan diri.

Dwi Abdillah juga menghimbau agar masyarakat tetap tenang, serta mempercayakan proses tersebut kepada pihak kepolisian.

“Kita terus lakukan penyelidikan dan pengejaran terhadap pelaku utama yang kabur,” ucapnya.

Berita Terkait

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen
Kapolres Sampang: 3 Bulan Nihil Ungkap Kasus, Kapolsek Siap-Siap Dicopot
Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap
Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu
Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba
Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan
Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang
Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 14:32 WIB

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:19 WIB

Kapolres Sampang: 3 Bulan Nihil Ungkap Kasus, Kapolsek Siap-Siap Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:15 WIB

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Selasa, 27 Januari 2026 - 18:31 WIB

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:49 WIB

Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba

Berita Terbaru

Caption: petugas kesehatan tengah memberikan pelayanan cek kesehatan kepada warga, dalam kegiatan CKG yang digelar PCNU Sampang, (dok. foto istimewa).

Sosial

PCNU Sampang Gandeng Dinkes Layani Kesehatan Masyarakat

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB