Video Bupati Sampang Dimanipulasi Oknum ‘Sebar Hoax’

- Jurnalis

Senin, 2 Juni 2025 - 10:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: video Bupati Sampang disinformasi yang diunggah akun Tiktok @faktapolitiktok.

Caption: video Bupati Sampang disinformasi yang diunggah akun Tiktok @faktapolitiktok.

Sampang,- Warganet dibuat geger adanya video Bupati Sampang H.Slamet Junaidi yang dimanipulasi.

Sebelumnya, video bupati dua periode ini, diunggah salah satu akun media sosial Tiktok @faktapolitiktok.

Dalam unggahannya, seolah-olah Bupati Sampang menyampaikan pesan kepada Wakil Bupati H.Ahmad Mahfud.

Dengan narasi “Lakonah lokonih, kenengnah kenengih”, artinya; Kerjanya kerjakan, tempatnya tempati.

Usut diusut, video tersebut diduga diedit melalui teknologi Artificial Intelligence (AI), untuk menyebarkan hoax.

Baca Juga :  Guru Madin Bangkalan Dapat Santunan Kematian Dari BPJS Ketenagakerjaan

Namun faktanya, Bupati Sampang H.Slamet Junaidi tidak pernah menyampaikan pernyataan tersebut.

Menanggapi hal itu, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sampang, Amrin Hidayat menegaskan, video itu hasil manipulasi digital.

“Diedit oleh oknum tidak bertanggung jawab, untuk menyebarkan hoax,” ujarnya, Senin (2/6/25).

Berdasarkan hasil analisa visual, video tersebut diduga kuat merupakan hasil rekayasa teknologi AI jenis deepfake.

Baca Juga :  Pemkab Sampang Gelar Sosialisasi Mekanisme Pencairan Dana Desa Tahun 2020

“Secara teknis, dengan cara memalsukan wajah dan suara tokoh publik,” bebernya kepada awak media.

Ia menghimbau, masyarakat agar selalu waspada terhadap konten digital yang telah dimanipulasi.

“Kami juga mengimbau, untuk tidak mudah membagikan konten yang belum terverifikasi kebenarannya,” ujar Amrin.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB