MRI Rusak, Pelayanan RSUD Sampang Tekan Tetap Optimal

- Jurnalis

Rabu, 18 Juni 2025 - 14:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Plt Direktur RSUD Mohammad Zyn Sampang dr.Bhakti Setiyo Tunggal (kanan), saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Caption: Plt Direktur RSUD Mohammad Zyn Sampang dr.Bhakti Setiyo Tunggal (kanan), saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Sampang,- Kerusakan mesin Magnetic Resonance Imaging (MRI), di RSUD dr.Mohammad Zyn menjadi perhatian Bupati Sampang.

Namun meski demikian, diminta agar pelayanan rumah sakit kepada masyarakat, tetap baik dan optimal.

Hal itu diungkapkan Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, saat inspeksi mendadak (sidak) pada Selasa (17/6/25) sore kemarin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Plt Direktur RSUD dr.Mohammad Zyn, dr.Bhakti Setiyo Tunggal, tidak menampik kerusakan mesin MRI.

“Tahun 2024 kemarin, kami mengalami kecelakaan kerja, sehingga mengakibatkan mesin tersebut rusak,” ujarnya.

Oleh sebab itu, membutuhkan waktu untuk melakukan perbaikan terhadap mesin MRI.

“Jadi, sementara ini kami menghubungkan pasien ke pihak rumah sakit yang ada MRI_nya,” pungkas dr.Bhakti.

Baca Juga :  Produk Kadaluarsa Indomaret Daramista Sumenep Disorot

Dilain sisi, ia mengapresiasi kunjungan Bupati Sampang, untuk meninjau langsung pelayanan rumah sakit.

“Hal ini menunjukkan, pak Bupati konsen sekali terhadap kesehatan masyarakat,” tandasnya.

dr.Bhakti menegaskan, dalam kunjungan tersebut, bupati ingin memastikan pelayanan rumah sakit tetap optimal.

“Bupati ingin pelayanan rumah sakit, sesuai dengan arahan-arahan yang disampaikan ke kami,” pungkasnya.

Sementara, Bupati Sampang H.Slamet Junaidi menyampaikan, kunjungannya untuk memastikan langsung pelayanan rumah sakit.

“Karena ini tanggung jawab kita bersama, saya ingin memastikan pelayanan tetap berjalan baik kepada masyarakat,” ujarnya.

Kemudian, juga berkaitan dengan kerusakan mesin MRI yang ada di RSUD Mohammad Zyn (RSMZ).

“Waktu itu saya menginginkan, RSMZ menjadi rumah sakit rujukan se-Madura,” ujar bupati akrab disapa Aba Idi ini.

Baca Juga :  Pendistribusian Vaksin Covid-19 Ke Sampang Dikawal Ketat

Maka, pihak rumah sakit harus menyediakan alat yang canggih dan bagus, yakni berupa mesin MRI.

“Namun pada 11 Desember 2024, ada insiden kelalaian kerja, sehingga mesin MRI mengalami kerusakan,” ungkapnya.

Maka dari itu, tegas Aba Idi, ia harus memastikan mesin tersebut berfungsi atau tidak.

“Saya memastikan, kira-kira berapa anggaran perbaikan, agar mesin MRI bisa beroperasi kembali,” bebernya.

Bupati dua periode ini menekankan pihak RSMZ, agar mesin MRI tersebut segera dilakukan perbaikan.

“Informasinya, anggaran perbaikan sekitar Rp4 miliar, kita akan monitor dan minta perkembangannya,” pungkas Aba Idi.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan
Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan
Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif
Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan
Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’
Gerai KDMP Tonggak Kebangkitan Ekonomi Rakyat
Ketua HMPS KPI Targetkan Hidupkan Literasi Menulis
Pemasyarakatan Komitmen Bersama Berantas Halinar

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 15:12 WIB

Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif

Rabu, 22 Oktober 2025 - 13:28 WIB

Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 12:02 WIB

Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’

Selasa, 21 Oktober 2025 - 22:38 WIB

Gerai KDMP Tonggak Kebangkitan Ekonomi Rakyat

Berita Terbaru

Caption: Pendamping Hukum Kepala Dinas PMD Gorontalo Utara, Rivki Mohi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Disebut ‘Papancuri’, Kadis PMD Gorut Lapor Polisi

Kamis, 23 Okt 2025 - 18:59 WIB

Caption: Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, didampingi Kasi Humas Polres Bangkalan Ipda Agung Intama, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Bangkalan Ungkap Kasus Tilap Mobil

Kamis, 23 Okt 2025 - 14:35 WIB

Caption: MZ tersangka kasus penipuan, tampak memakai baju tahanan Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Menipu, Pria Pamekasan Ini Bermodus Ngaku Stafsus Mabes Polri

Kamis, 23 Okt 2025 - 12:33 WIB

Caption: tampak dalam Museum Cakraningrat Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pencuri Barang Antik Museum Bangkalan Terungkap

Kamis, 23 Okt 2025 - 08:50 WIB