Viral, Menu MBG di Camplong Sampang ‘Miris’

- Jurnalis

Jumat, 12 September 2025 - 17:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: potongan video viral, tampak menu program MBG di wilayah Camplong Sampang Madura, (dok. regamedianews).

Caption: potongan video viral, tampak menu program MBG di wilayah Camplong Sampang Madura, (dok. regamedianews).

Sampang,- Program Makanan Bergizi Gratis (MBG), seharusnya membantu masyarakat, kini menuai pelototan.

Salah satunya, menu MBG di Kecamatan Camplong, Sampang, Jawa Timur, miris dan memperihatinkan.

Bahkan, warga yang geram mengabadikannya ke media sosial (group Whatsapp), sontak videonya viral.

Dalam video tersebut, tampak menu MBG berupa nasi, tahu, telur puyuh, daging ayam dan buah jeruk.

Mirisnya, tahu dan daging ayamnya berukuran kecil, telur puyuh dua butir, dan buah jeruknya kerut.

Baca Juga :  Tiga Koper Dibawa KPK Usai Geledah Kantor Pemkab Bangkalan

“Ini lo MBG_nya tedi,” sebut dengan nada geram pria dalam video berdurasi 16 detik, Jumat (12/9/25).

Sementara itu, juga beredar voice note pria yang menyebutkan MBG di Kecamatan Camplong amburadul.

“Assalamu alaikum, ini lo pak MBG di wilayah Camplong amburadul, karena tidak ada pengawasan,” ucapnya.

Baca Juga :  Desa Morbatoh Gelar Musrenbangdes 2020, Ini 8 Pembangunan Usulan Dusun

“Ini kalau dibiarkan, anak-anak tidak ada vitaminnya, perlu dilaporkan ke pusat, kurang ajar ini penyelenggaranya,” ketusnya.

Atas viralnya menu MBG tersebut, turut memicu komentar miring masyarakat setempat.

Seperti dikutip dari BacaJatim.com, Suhaimi warga Camplong, mengaku perihatin terhadap menu yang diberikan.

“Itu bukan gratis tapi tragis. Mana ini ahli gizi yang katanya ikut terlibat dalam dapur MBG,” komentarnya.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Sabtu, 17 Januari 2026 - 16:47 WIB

Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:03 WIB

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB