TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan

- Jurnalis

Rabu, 8 Oktober 2025 - 17:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Babinsa Desa Kaduara Barat, gotong royong bersama warga membangun kamar mandi, (dok. regamedianews).

Caption: Babinsa Desa Kaduara Barat, gotong royong bersama warga membangun kamar mandi, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Semangat kebersamaan TNI dan masyarakat tampak di Dusun Brakas, Desa Kaduara Barat, Kecamatan Larangan, Kabupaten Pamekasan.

Babinsa setempat Koptu Muzammil, bersama warga gotong royong membangun kamar mandi milik Naimah, pada Selasa (7/10/25).

Dalam suasana penuh keakraban, Babinsa dan warga bahu-membahu membangunan agar pekerjaan berjalan lancar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan tersebut, tidak hanya bertujuan untuk membantu warga, tetapi juga mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Baca Juga :  Hari Lahir Pancasila, Rektor UTM: Implementasikan Nilai Pancasila dan Perkuat Persatuan

Koptu Muzammil menegaskan, keikutsertaannya dalam kegiatan sosial ini, merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat.

“Kegiatan seperti ini bukan hanya soal pembangunan fisik,” ujarnya.

Akan tetapi, juga membangun kebersamaan dan mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarakat,” ujarnya.

Ia juga mengapresiasi antusiasme warga, semangat ikut berpartisipasi dalam gotong royong tersebut.

Baca Juga :  Beredar Video Mesra Oknum Satpol PP Sampang

“Saya sangat mengapresiasi semangat warga Dusun Brakas,” ucap Muzammil.

“Semoga kekompakan dan semangat tolong-menolong ini, terus terpelihara sebagai ciri khas masyarakat pedesaan,” tambahnya.

Kegiatan ini, menjadi bukti nyata semangat gotong royong dan kepedulian sosial, masih kuat ditengah masyarakat.

“Diharapkan, sinergi antara TNI dan warga Kaduara Barat terus terjaga, demi menciptakan lingkungan yang harmonis,” pungkas Muzammil.

Penulis : Kurdi

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis
Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan
Komisi II DPRD Pamekasan Sidak Pembangunan SIHT
Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri
SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif
Lapas Narkotika Pamekasan Gencar Deteksi Dini
PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi
Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 20:38 WIB

Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:19 WIB

Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan

Senin, 27 Oktober 2025 - 21:53 WIB

Komisi II DPRD Pamekasan Sidak Pembangunan SIHT

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 22:56 WIB

Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 14:04 WIB

SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif

Berita Terbaru

Caption: aksi massa demo DPRD Sampang, saat mencoba mendobrak pengamanan dari personel kepolisian, (dok. regamedianews).

Daerah

Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis

Selasa, 28 Okt 2025 - 20:38 WIB

Caption: petugas damkar tampak dibantu personel TNI, memadamkan api yang menghanguskan rumah warga Desa Tambak, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Rumah Warga Sampang Hangus Jadi Arang

Selasa, 28 Okt 2025 - 14:02 WIB

Caption: aksi mahasiswa pantura saat demo di depan Kantor Disdikbud Pamekasan dijaga ketat aparat kepolisian, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan

Selasa, 28 Okt 2025 - 12:19 WIB

Caption: dua jambret kalung emas digelandang anggota Satreskrim Polres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Dua Jambret Bangkalan Ditangkap

Selasa, 28 Okt 2025 - 09:19 WIB

Caption: Komisi II DPRD Pamekasan saat meninjau langsung pengerjaan proyek SIHT, (dok. regamedianews).

Daerah

Komisi II DPRD Pamekasan Sidak Pembangunan SIHT

Senin, 27 Okt 2025 - 21:53 WIB