Gerai KDMP Tonggak Kebangkitan Ekonomi Rakyat

- Jurnalis

Selasa, 21 Oktober 2025 - 22:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Wabup Sampang KH Ahmad Mahfud, didampingi Kajari dan Dandim Sampang saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Caption: Wabup Sampang KH Ahmad Mahfud, didampingi Kajari dan Dandim Sampang saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Sampang,- Pemerintah Kabupaten Sampang mengapresiasi dimulainya pembangunan gerai Koperasi Desa Merah Putih (KDMP).

Hal ini disampaikan wakil bupati KH Ahmad Mahfud, usai peletakan batu pertama pembangunan gerai, Jumat (17/10/25) lalu, di Desa Taddan.

Ia menegaskan, pihaknya berkomitmen seiya sekata, dengan program-program dari pemerintah pusat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pembangunan gerai ini, dinilai strategis dalam mewujudkan kemandirian ekonomi desa,” tutur wabup akrab disapa Ra Mahfud.

Baca Juga :  Hasanuddin Incar Kursi Jabatan Ketua FWP

Menurutnya, pembangunan gerai KDMP bukan hanya sekadar mendirikan bangunan fisik, tetapi tonggak kebangkitan ekonomi rakyat.

Kendati demikian, Kopdes Merah Putih diharapkan menjadi sentra logistik.

Yakni, mampu menampung hasil produk unggulan desa, diantaranya hasil pertanian.

“Namun, pada akhirnya meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa secara keseluruhan,” tandasnya.

Baca Juga :  Balap Kelinci Jadi Hiburan Baru Bagi Masyarakat Galis Pamekasan

Ra Mahfud menekankan, pentingnya sinergi antara pemerintah daerah dan seluruh elemen masyarakat.

“Tentunya, untuk memastikan keberlanjutan program tersebut,” tegas orang nomor dua di lingkungan Pemkab Sampang.

Oleh karena itu, kata Ra Mahfud, ia mendukung program Kopdes Merah Putih agar berjalan lancar.

“Dengan harapan dapat memberikan dampak nyata bagi perekonomian lokal,” pungkasnya.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !
Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat
Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem
Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah
Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 19:05 WIB

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Senin, 10 November 2025 - 13:16 WIB

Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !

Minggu, 9 November 2025 - 13:59 WIB

Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Minggu, 9 November 2025 - 08:40 WIB

Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem

Sabtu, 8 November 2025 - 13:01 WIB

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto, didampingi Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Senin, 10 Nov 2025 - 17:48 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim dan Wakil Bupati Fauzan Ja'far, diwawancara awak media usai upacara peringatan Hari Pahlawan, (dok. regamedianews).

Nasional

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional

Senin, 10 Nov 2025 - 10:38 WIB

Caption: konferensi pers, Kapolres bersama Kasat Reskrim Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus pembunuhan di Alun-Alun Arek Lancor, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap

Minggu, 9 Nov 2025 - 23:49 WIB