Dampak Covid-19, Pemberangkatan 737 CJH Di Bangkalan Ditunda

- Jurnalis

Selasa, 2 Juni 2020 - 15:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi pemberangkatan Calon Jamaah Haji.

Ilustrasi pemberangkatan Calon Jamaah Haji.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Sebanyak 737 calon jamaah haji (CJH) di Kabupaten Bangkalan batal berangkat melaksanakan Haji tahun 1441 Hijriyah/2020.

Pembatalan itu lantaran Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Agama (Kemenag) menunda pemberangkatan Jamaah Haji tahun 2020 ke tahun 2021. Karena dampak pandemik global Corona Virus Disease (Covid-19).

“Sebanyak 737 calon jamaah haji (CJH) Kabupaten Bangkalan yang seharusnya berangkat tahun 1441 Hijriyah/2020 ini, ditunda tahun depan,” kata Kankemenag Bangkalan, Abd. Haris, Selasa, (2/6/20).

Dari 737 CJH itu menurut Haris sudah melunasi biaya haji dengan rincian dari 659 jamaah haji reguler dan 78 cadangan.

“Meski sudah lunas, penundaan keberangkatan 737 CJH ke tahun 2021, karena pertimbangan kondisi pandemik Covid-19. Keselamatan dan kesehatan calon jamaah haji menjadi prioritas utama pemerintah sesuai dengan amanat Undang-Undang,” ujarnya.

Baca Juga :  Pemuda ODGJ di Madulang Sampang Bebas Pasung

Ia mengimbau kepada calon jamaah haji Bangkalan berlapang dada dan ikhlas atas keputusan yang diambil pemerintah saat ini, karena Covid-19 terjadi di seluruh dunia, bukan hanya Indonesia.

“Kami berharap calon jamaah haji di Bangkalan supaya bersabar dan terus iktiar dan berdoa agar wabah covid-19 ini segera berlalu dan kondisi kembali normal,” pungkasnya. (sfn/sms).

Berita Terkait

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Senin, 24 November 2025 - 12:03 WIB

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Minggu, 23 November 2025 - 23:45 WIB

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 November 2025 - 22:48 WIB

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband

Berita Terbaru

Caption: petugas yang tergabung dalam Operasi Zebra Semeru 2025, mengecek kelengkapan dokumen dan kelayakan kendaraan, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Senin, 24 Nov 2025 - 12:03 WIB

Caption: Satgas BAANAR PC GP Ansor Sumenep pose bersama pihak Diskominfo Sumenep, (dok. foto istimewa).

Daerah

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 Nov 2025 - 23:45 WIB

Caption: technical meeting pelaksanaan kompetisi drumband tingkat SD/MI se-Kabupaten Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband

Minggu, 23 Nov 2025 - 22:48 WIB