Mencekam, Puting Beliung Porak Porandakan Beberapa Bangunan di Sumenep

- Jurnalis

Minggu, 4 April 2021 - 06:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana saat puting beliung terjadi di Sumenep

Suasana saat puting beliung terjadi di Sumenep

Sumenep || Rega Media News

Angin puting beliung yang terjadi di wilayah Kalianget Sumenep pada Sabtu (3/4/21) siang, menyiasakan cerita mencekam bagi warga yang melihatnya.

Bayangkan, pusaran angin yang melintas tak terduga itu seakan ingin melahap dan memporak porandakan semua yang dilaluinya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti yang diceritakan Siti ibu muda yang saat itu menyaksikan sendiri fenomena alam yang begitu dahsyat tersebut, dirinya mengaku gemetar khawatir jika angin tersebut melahap habis sesuatu yang ada disekitarnya.

Baca Juga :  Apel Gelar Pasukan PPKM Mikro, Perkuat Pengamanan Ditingkat RT/RW

“Mencekam mas, takut, orang-orang semua panik dan hanya melantunkan sholawat dan istighfar,” tuturnya.

Dan benar saja, angin menakutkan yang tak spai berjam-jam melintas tersebut sudah memakan korban, yakni berdasarkan rilis Polres Sumenep sementara ditemukan 20 lokasi yang hancur akibat puting beliung itu yang tersebar diduga desa yakni Pinggirpapas dan Karang Anyar.

Baca Juga :  LP3D; Pembangunan Tambatan Perahu Di Sampang Terkesan Hanya Penyerapan Anggaran

AKP Widiarti S Kasubag Humas Polres Sumenep mengatakan, bahwa pasca kejadian pihaknya mengutus personel untuk membantu warga serta mendata kerusakan akibat kejadian itu.

“Kita kirim personel untuk Mendata rumah yg rusak dan korban luka,” tuturnya.

Tak hanya itu, pihaknya melakukan koordinasi dengan pihak PLN untuk memperbaiki jaringan listrik yang terdampak akibat bencana tersebut.

Berita Terkait

Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan
Polisi Ungkap Identitas Pria Tewas di Omben
Pria di Omben Sampang Ditemukan Tewas
Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia
Geger !, Bayi Dibuang di Sawah Warga Sampang
Pelajar Sampang Ditemukan Tak Bernyawa
Revitalisasi Jembatan Tanah Merah Picu Kecelakaan
Seorang Ibu Ditemukan Tewas di Pantai Tanjung

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 12:03 WIB

Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan

Senin, 30 Juni 2025 - 15:10 WIB

Polisi Ungkap Identitas Pria Tewas di Omben

Senin, 30 Juni 2025 - 10:48 WIB

Pria di Omben Sampang Ditemukan Tewas

Sabtu, 28 Juni 2025 - 13:10 WIB

Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia

Jumat, 27 Juni 2025 - 08:34 WIB

Geger !, Bayi Dibuang di Sawah Warga Sampang

Berita Terbaru

Caption: inisial ZA, tersangka penganiayaan kurir ekspedisi tampak memakai baju tahanan dan dikawal anggota Satreskrim Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap

Rabu, 2 Jul 2025 - 20:21 WIB

Caption: Kapolres Sampang berjabat tangan dengan Wabup Ra Mahfud, didampingi Ketua DPRD Sampang saat peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Pendopo Trunojoyo, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang

Rabu, 2 Jul 2025 - 15:50 WIB

Caption: perketat sistem pengawasan dan keamanan, pemasangan cctv dilakukan dibeberapa titik di lingkungan Lapas Narkotika Pamekasan.

Daerah

Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan

Rabu, 2 Jul 2025 - 13:48 WIB

Caption: potongan video viral, seorang kurir ekspedisi saat dianiaya pemesan paket COD, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan

Rabu, 2 Jul 2025 - 12:03 WIB

Caption: didampingi istri, Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berikan potongan tumpeng kepada anggotanya saat momen Hari Bhayangkara ke-79.

Daerah

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Jul 2025 - 20:34 WIB