6 Bumdes di Sampang Digelontori Anggaran Rp 450 Juta

- Jurnalis

Selasa, 28 Juni 2022 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: ilustrasi.

Caption: ilustrasi.

Sampang || Rega Media News

Sebanyak 6 Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, mendapatkan anggaran dari Pemerintah Provinsi Jawa Timur senilai Rp 450 juta.

Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Sampang Chalilurachman, melalui Kabid Penataan dan Kerjasama Desa, Pemberdayaan Usaha Ekonomi Dan TTG, Taufiqurrahcman.

Menurutnya, 6 Bumdes yang dapat anggaran tersebut, yakni Bumdes Pulau Mandangin dan Tanggumong Kecamatan Sampang, Bumdes Disanah Kecamatan Sreseh, Bumdes Kotah Kecamatan Jrengik, Bumdes Pangarengan dan Ragung Kecamatan Pangarengan.

“Masing-masing Bundes itu mendapatkan anggaran senilai Rp 75.000.000 dari nilai tersebut Rp 3.000.000 untuk operasional dan sisanya Rp 72.000.000 untuk pengembangan usahanya,” ujarnya, Senin (28/06/2022).

Baca Juga :  Separuh Anggaran Ganti Rugi Lahan Dampak Normalisasi Sungai Kali Kamoning Tak Terserap

Selain itu lanjut Taufik mengatakan, Bumdes yang mendapatkan bantuan tersebut sudah terdaftar di Data Desa Center (DDC) milik Provinsi Jawa Timur.

“Bumdesnya juga harus masuk dalam kategori maju dan atau berkembang. Yang menentukan Bumdes dapat bantuan ini langsung Pemprov Jatim, kami hanya memfasilitasi,” pungkasnya.

Berita Terkait

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM
Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal
BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan
Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah
UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi
Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’
Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama
Didemo PMII, Bupati Bangkalan Sebut Lakukan Pembenahan

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 17:03 WIB

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM

Minggu, 27 Juli 2025 - 09:49 WIB

Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal

Jumat, 25 Juli 2025 - 14:18 WIB

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Juli 2025 - 09:25 WIB

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Kamis, 24 Juli 2025 - 08:57 WIB

Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’

Berita Terbaru

Caption: Rektor Universitas Trunojoyo Madura (Prof. Dr. Safi') saat membuka acara 'Jalan Sehat' dalam rangka Dies Natalis ke-24, (dok. Pemkab Bangkalan).

Daerah

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM

Minggu, 27 Jul 2025 - 17:03 WIB

Caption: bersama Kapolres Sampang, Wabup H.Ahmad Mahfud saat meninjau sembako murah di Alun-Alun Trunojoyo, (sumber foto. Diskominfo Sampang).

Daerah

Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal

Minggu, 27 Jul 2025 - 09:49 WIB

Caption: Pengurus BEM Unira saat menyatakan sikap kekecewaannya terhadap Bupati Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Jul 2025 - 14:18 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang Kamesworo, memberikan buku karya warga binaan kepada Sekdakab Sampang, Yuliadi Setiyawan, (dok. regamedianews).

Daerah

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Jumat, 25 Jul 2025 - 09:25 WIB

Caption: Tim Inafis Polres Pamekasan  melakukan pemeriksaan terhadap korban pembunuhan di Desa Ambeder, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pembunuhan Pria Ambeder Pamekasan

Kamis, 24 Jul 2025 - 23:20 WIB