Tahun 2018, Kuota Jama’ah Haji Di Bangkalan Meningkat

- Jurnalis

Senin, 2 April 2018 - 09:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pada tahun 2018 Kabupaten Bangkalan mendapatkan porsi sebanyak 639 orang dari jumlah total 35.035 kuota jamaah haji yang ada di Jawa timur. Hal ini dikatakan Kasi Pelayanan Haji dan Umroh Kementrian Agama (Kemenag) setempat, Wafir.

Menurutnya, angka tersebut lebih tinggi dari porsi tahun sebelumnya yang mencapai 604 jemaah. Jumlah porsi haji tahun bersifat fluktuatif. Para jemaah haji yang akan berangkat tahun ini merupakan jemaah yang mendaftar delapan tahun silam.

“Ada yang gagal berangkat karena belum melunasi, sakit, atau bahkan meninggal dunia. Semoga bisa berangkat sesuai porsi yang ada. Mereka mendaftar periode Juni 2010 hingga 22 November 2010,” ujarnya, Senin (02/04/2018).

Baca Juga :  Pimpinan UTM Hingga Karyawan Disuntik Vaksin

Wafir menambahkan, Bagi yang mendaftar tahun ini, akan berangkat pada 2039. Hingga saat ini, pihaknya belum membuka pelunasan biaya pemberangkatan haji karena Keputusan Presiden belum turun.

“Infonya akan dibuka mulai tanggal 3 April, tapi kepastiannya belum. Sekarang masih tahap persiapan pelunasan,” imbuhnya. (tar)

Berita Terkait

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang
Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan
Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat
Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’
Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah
Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru
Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan
Disorot Aktivis Gorut, Humas HTI Angkat Bicara

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 13:48 WIB

Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:30 WIB

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:08 WIB

Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah

Selasa, 1 Juli 2025 - 07:23 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Berita Terbaru

Caption: Pramudya Iriawan Buntoro, Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan yang baru. (foto istimewa).

Nasional

Pramudya Jabat Dirut BPJS Ketenagakerjaan

Jumat, 4 Jul 2025 - 07:39 WIB

Caption: pihak keluarga menunjukkan lokasi ditemukannya korban dalam kondisi gantung diri didalam kandang sapi, (sumber foto: Polsek Palengaan).

Peristiwa

Pemuda Asal Sampang Tewas Gantung Diri

Kamis, 3 Jul 2025 - 19:33 WIB

Caption: inisial ZA, tersangka penganiayaan kurir JNT yang viral tampak memakai baju tahanan Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang

Kamis, 3 Jul 2025 - 13:25 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan didampingi Kasat Reskrim dan Kasi Humas kembalikan motor warga Surabaya yang hilang dicuri 6 tahun silam, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Hukum&Kriminal

Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya

Rabu, 2 Jul 2025 - 22:47 WIB

Caption: inisial ZA, tersangka penganiayaan kurir ekspedisi tampak memakai baju tahanan dan dikawal anggota Satreskrim Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap

Rabu, 2 Jul 2025 - 20:21 WIB