Berita Peristiwa

Caption: anggota kepolisian hendak mengevakuasi tengkorak manusia yang ditemukan di Dusun Gayam Desa Tambaan Camplong, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Peristiwa | Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Sampang,- Kepolisian Resor (Polres) Sampang akhirnya memberikan keterangan terkait penemuan tengkorak manusia. Tengkorak tersebut ditemukan di Dusun Gayam, Desa Tambaan, Kecamatan Camplong, pada Rabu…

Caption: jenazah Safi'ih seorang kakek yang tewas terbakar ditutupi kain sebelum dimakamkan, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Peristiwa | Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Sampang,- Nasib tragis menimpa Safi’ih (60), warga Desa Dharma Camplong, Sampang, Madura, Jawa Timur. Kakek yang sedang sakit ini, ditemukan tewas setelah terjebak kobaran…

Caption: potongan video amatir, tulang tengkorak manusia dilakukan pemeriksaan awal di ruang mayat RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Peristiwa

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Peristiwa | Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Sampang,- Warga Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, digegerkan penemuan tulang tengkorak manusia. Saat ini, temuan tulang telah dievakuasi ke RSUD dr.Mohammad Zyn untuk proses…

Caption: potongan video amatir warga, seorang pria yang menjadi korban pembacokan di Tanah Merah Bangkalan saat dievakuasi ke ambulance menuju Puskesmas setempat, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Peristiwa | Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bangkalan,- Kawasan Kelowangan, Tanah Merah, Bangkalan, Madura, Jawa Timur, mendadak mencekam pada Selasa (20/01/2026) siang. Insiden berdarah terjadi saat seorang pria berinisial SL (35),…

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Peristiwa | Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

Pamekasan,- Sebanyak 10 rumah di Dusun Paseset, Desa Sana Daja, Kecamatan Pasean, Kabupaten Pamekasan, mengalami rusak berat akibat fenomena tanah bergerak. Kondisi ini, dipicu…

Caption: tanah terus bergerak, tampak rumah warga di Desa Sana Daya Pamekasan mulai ambruk, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi

Peristiwa | Sabtu, 17 Januari 2026 - 16:47 WIB

Sabtu, 17 Januari 2026 - 16:47 WIB

Pamekasan,- Pergerakan tanah akibat bencana longsor di Desa Sana Daya, Kecamatan Pasean, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, masih menjadi ancaman serius bagi keselamatan warga….

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Peristiwa | Kamis, 15 Januari 2026 - 13:03 WIB

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:03 WIB

Sampang,- Tak genap sepekan lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) di Jalan Lingkar Selatan (JLS) Sampang, Madura, Jawa Timur, diresmikan. Aksi kriminalitas justru mencoreng fasilitas…

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Peristiwa | Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Bangkalan,- Warga Desa Penyaksagan, Kecamatan Klampis, Kabupaten Bangkalan, Madura, Jawa Timur, dikejutkan peristiwa tak biasa. Sumur bor tiba-tiba mengeluarkan cairan berbau menyengat, diduga mengandung…

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Peristiwa | Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Sampang,- Kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di jalur poros Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur. Tepatnya di jalan raya Desa Tambaan, Kecamatan Camplong, pada Sabtu…

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Peristiwa | Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Sampang,- Suasana khusyuk menjelang ibadah sholat maghrib di Masjid Al-Azhar Kedungdung, Sampang, Madura, Jawa Timur, berubah menjadi duka. Seorang pria paruh baya bernama Muhar…

Caption: potongan rekaman video amatir, saat jenazah Liman nelayan Camplong dievakuasi dari kapal ke rumah duka, (dok. Harry, Rega Media).

Peristiwa

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Peristiwa | Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Sampang,- Peristiwa memilukan menggemparkan warga pesisir Desa Dharma Camplong, Sampang, Madura, Jawa Timur. Ditengah perjuangan mencari nafkah melawan ombak, seorang nelayan bernama Liman meninggal…

Caption: tampak pepohonan dan atap rumah warga di Desa Tlagah porak poranda akibat diterjang hujan disertai angin puting beliung, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Peristiwa | Rabu, 24 Desember 2025 - 04:41 WIB

Rabu, 24 Desember 2025 - 04:41 WIB

Sampang,- Suasana mencekam menyelimuti wilayah Banyuates, Sampang, Madura, Jawa Timur, Selasa (23/12/2025) malam. Hujan deras disertai sambaran petir dan angin puting beliung meluluhlantakkan sebagian…

Caption: warga gotong royong membersihkan dan mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa dapur rumah Hadirah, (dok. Kurdi, Rega Media).

Peristiwa

Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon

Peristiwa | Senin, 22 Desember 2025 - 08:18 WIB

Senin, 22 Desember 2025 - 08:18 WIB

Sumenep,- Musibah pohon tumbang akibat angin kencang terjadi di Dusun Moccol, Desa Larangan Perreng, Kecamatan Pragaan, Kabupaten Sumenep. Peristiwa tersebut menimpa dapur rumah milik…

Caption: personel BPBD Sampang meninjau langsung beberapa rumah warga Desa Dharma Camplong yang rusak akibat diterjang hujan disertai angin, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Puluhan Rumah Warga Sampang Rusak Diamuk Badai

Peristiwa | Selasa, 16 Desember 2025 - 18:08 WIB

Selasa, 16 Desember 2025 - 18:08 WIB

Sampang,- Hujan deras disertai angin kencang (badai) melanda wilayah Camplong, Sampang, Madura, Jawa Timur. Akibatnya, puluhan rumah, fasilitas sekolah mengalami kerusakan dan satu warga…

Caption: ilustrasi sebuah kapal dipaksa menerjang ombak besar di tengah cuaca buruk, (dok. Harry, Rega Media).

Peristiwa

Nelayan Sampang Diimbau Waspada!, Angin Kencang Landa Selat Madura

Peristiwa | Senin, 15 Desember 2025 - 17:36 WIB

Senin, 15 Desember 2025 - 17:36 WIB

Sampang,- Masyarakat dan nelayan Sampang Madura, diminta meningkatkan kewaspadaan menyusul prakiraan cuaca maritim yang dikeluarkan BMKG. Meskipun kondisi di sekitar Selat Madura relatif aman,…

Caption: personel BPBD dan Polairud Polres Sampang saat berupaya mengevakuasi mayat misterius yang ditemukan mengapung, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Mayat Misterius Terapung di Perairan Sampang

Peristiwa | Rabu, 10 Desember 2025 - 14:14 WIB

Rabu, 10 Desember 2025 - 14:14 WIB

Sampang,- Masyarakat kembali digegerkan penemuan sosok mayat di Sampang, Madura, Jawa Timur, Rabu (10/12/25) pagi. Mayat tanpa identitas itu, ditemukan pemancing dalam kondisi membusuk…

Caption: foto ilustrasi bocah perempuan tenggelam.

Peristiwa

Siswi SD di Sampang Tewas Terseret Arus Sungai

Peristiwa | Minggu, 7 Desember 2025 - 16:34 WIB

Minggu, 7 Desember 2025 - 16:34 WIB

Sampang,- Suasana ceria dan rujakan di pinggir sungai berujung duka di Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, Minggu (7/12/25). Seorang siswi Sekolah Dasar…

Caption: proses evakuasi oleh personel BPBD Sampang terhadap pohon besar yang tumbang menimpa sebagian atap ruang SDN Asemraja 1 Jrengik dilakukan hingga malam, (dok. Harry, Rega Media).

Peristiwa

Sampang Dihantam Badai, Pohon Tumbang Timpa Rumah dan Sekolah

Peristiwa | Selasa, 2 Desember 2025 - 22:11 WIB

Selasa, 2 Desember 2025 - 22:11 WIB

Sampang,- Hujan deras disertai angin kencang melanda sebagian wilayah Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, Selasa (2/12/2025) siang. Fenomena cuaca ekstrem itu mengakibatkan tiga kejadian…

Caption: mengenaskan, kepala korban terjepit drum mixer truk molen dan berlumuran darah, (dok. Yusrianto, Rega Media).

Peristiwa

Pekerja Proyek di Gorontalo Utara Tewas Mengenaskan

Peristiwa | Minggu, 30 November 2025 - 20:05 WIB

Minggu, 30 November 2025 - 20:05 WIB

Gorut,- Seorang pekerja proyek penanggulangan bencana di Desa Sembihingan, Kecamatan Biawu, Kabupaten Gorontalo Utara, tewas mengenaskan. Pekerja tersebut, tewas saat membersihkan mobil mixer (truk…