Polres Pamekasan Himbau Warga & Remaja Tak Lakukan Balap Liar di Bulan Ramadhan

- Jurnalis

Jumat, 26 Mei 2017 - 08:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Bulan suci ramadhan adalah moment yang sangat penting bagi umat muslim khususnya, selama bulan ramadhan umat muslim berlomba – lomba melaksanakan ibadah dengan nyaman dan khusuk, menyangkut dengan hal tersebut pihak Kepolisian setempat menghimbau kepada seluruh warga Pamekasan agar tidak melakukan hal yang negatif atau mengganggu kenyamanan seseorang dalam beribadah, salah satunya seperti balapan liar, biasanya dilakukan para remaja saat malam hari menjelang sahur.

Baca Juga :  Warga Sampang Gerebek Pria Masuk Rumah Istri Orang

Kapolres Pamekasan, AKBP Nowo Hadi Nugroho menghimbau agar masyarakat khususnya kalangan remaja agar supaya bisa menghargai umat muslim yang tengah melaksanakan ibadah puasa dengan tidak melakukan tindakan yang berdampak buruk, seperti balapan liar.

“Saya himbau warga pamekasan tidak melakukan hal-hal yang negatif karena dapat dapat merugikan masyarakat dan mengganggu kenyamanan seseorang melaksanakan ibadahnya” ungkapnya, Jum’at (26/05/2017).

Hadi menegaskan, pihaknya melarang keras balapan liar selama ramadhan karena dapat mengganggu kekhusyukan ibadah umat Islam. Pihaknya akan menjaga titik tertentu yang sering dijadikan tempat balapan liar, jika kedapatan pihaknya akan memberikan tindakan tegas.

Baca Juga :  Problem Dokumen Tanah, Warga Sampang Ancam Lapor Polisi

“Pihak kami akan menelusuri beberapa lokasi yang biasa ditempati remaja untuk balapan liar, jika kedapatan kami akan berikan tindak tegas, agar ada efek jera dan tidak melakukan hal hal yang merugikan orang lain bahkan membahayakan diri mereka sendiri ” tandasnya. (man)

Berita Terkait

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap
Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka
Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga
Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor
Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang
Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward
Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara
Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:04 WIB

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Minggu, 18 Januari 2026 - 13:53 WIB

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:21 WIB

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:15 WIB

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Berita Terbaru

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: Ketua Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan, Dyah Heny Andrianty, (dok. Redaksi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB