Pengemis Berkeliaran di Wisata Pantai Lombang Sumenep

- Jurnalis

Jumat, 30 Juni 2017 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Pantai Lombang salah satu pantai yang terletak di Kecamatan Batang – batang Kabupaten Sumenep, Madura. Pantai lombang mempunyai panorama pemandangan indah, namun keindahannya kini tidak bisa dinikmati dengan nyaman oleh para pengunjung, hal itu terjadi lantaran ada beberapa pengemis yang berkeliaran di pantai tersebut.

Pantauan regamedianews.com, Para pengemis itu berharap belas kasih dari pengunjung yang sedang menikmati keindahan pantai di bawah rindangnya pohon cemara udang. Aktifitas pengemis tersebut seakan dilegalkan oleh pihak pengelola wisata.

Baca Juga :  Kukuhkan Pengurus IPeKB, Bupati Aceh Selatan Tekan Pelayanan dan Program KB Lebih Ditingkatkan

Pasalnya, sejak pagi hingga siang hari tak ada petugas yang berusaha menertibkan para pengemis tersebut. Dalam waktu beberapa jam, sekitar lebih dari 6 pengemis yang beropesi dengan tenang.

Disisi lain, Vita salah satu pengunjun asal Kota Surabaya mengeluhkan dengan adanya pengemis yang berkeliaran disekitar pantai dan meminta minta belas kasih.

Baca Juga :  Dua Wanita Cantik Di Pamekasan Kena Razia

“Kurang nyaman juga mas, tempat wisata kok ada pengemis. Saya sih merasa terganggu, jadi kurang berminat kalau mau ke sini lagi,” ujarnya, Jum’at (30/06/2017).

Dirinya kecewa jauh-jauh datang dari Surabaya ke Pantai Lombang dengan niatan berwisata bersama keluarga, malah terganggu dengan pengemis.

“Di tempat lain, saya tidak pernah melihat ada pengemis masuk lokasi wisata, seharusnya ada petugas yang menertibkan” ucapnya. (gus)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB