Jelang Pilkada 2018, Prabowo Akan Kunjungi Kabupaten Pamekasan

- Jurnalis

Rabu, 5 Juli 2017 - 10:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) secara serentak di Jawa Timur pada tahun 2018, Ketua Umum DPP Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Prabowo Subianto berencana untuk datang ke Madura, salah satunya Kabupaten Pamekasan, hal ini diungkapkan Ketua DPC Partai Gerindra Pamekasan, Agus Sujarwadi, Rabu (05/07/2017).

“Beliau menganggap para ulama’ di Pamekasan bela-belain datang ke Jakarta untuk mendukung Anies-Sandi (Pilkada DKI). Jadi itu prioritas beliau setelah pelantikan mau datang ke Pamekasan, meskipun sampai sekarang belum memastikan jadwal resmi kedatangan,” ucapnya.

Agus menambahkan, kedatangannya hanya untuk mengucapkan terimakasih kepada para ulama setelah memberikan dukungan penuh saat Pilkada DKI Jakarta maupun pemilihan presiden tahun 2014.

Baca Juga :  Pon-Pes Syaichona Moh. Kholil Gelar Seminar Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi

“Dukungan para kiai dari Pamekasan begitu maksimal, menjadi pertimbangan bagi beliau dan menyampaikan kepada kami kalau memang ada jalan bagi Gerindra didukung menjadi calon bupati atau calon wakil bupati, maka beliau akan datang,” ungkapnya. (man)

Berita Terkait

Cegah Disintegrasi, Kodim Pohuwato Gelar Komsos
281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk
Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif
Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba
Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama
Ahli Waris Pebecak Sumenep Dapat Santunan JKM
Pemkab Sumenep Dorong Legalitas Usaha Rokok
Satu Perwira Polres Sampang Dimutasi

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 21:47 WIB

Cegah Disintegrasi, Kodim Pohuwato Gelar Komsos

Jumat, 18 Juli 2025 - 17:58 WIB

281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk

Jumat, 18 Juli 2025 - 10:22 WIB

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif

Jumat, 18 Juli 2025 - 09:03 WIB

Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba

Kamis, 17 Juli 2025 - 20:48 WIB

Ahli Waris Pebecak Sumenep Dapat Santunan JKM

Berita Terbaru

Caption: Dandim 1313 Pohuwato, Letkol Inf Madiyan Surya, (dok. regamedianews).

Daerah

Cegah Disintegrasi, Kodim Pohuwato Gelar Komsos

Jumat, 18 Jul 2025 - 21:47 WIB

Caption: Bupati Bangkalan pukul gong, sebagai tanda terbentuknya 281 Koperasi Merah Putih, disaat resepsi Hari Koperasi Nasional, (dok. regamedianews).

Daerah

281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk

Jumat, 18 Jul 2025 - 17:58 WIB

Caption: Sargi, korban KDRT mengalami luka sobek dibagian leher akibat sayatan senjata tajam celurit, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus KDRT di Pangereman Sampang Buram

Jumat, 18 Jul 2025 - 15:22 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan (AKBP Hendra Eko Triyulianto) bersama Kepala Lapas Pamekasan (Syukron Hamdani), saat meninjau situasi dan kondisi Lapas.

Daerah

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif

Jumat, 18 Jul 2025 - 10:22 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi bersama Forkopimda, saat konferensi pers usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkrah, (dok. regamedianews).

Daerah

Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba

Jumat, 18 Jul 2025 - 09:03 WIB