Gus Ipul Mengutuk Keras Tragedi Rohingnya di Myanmar

- Jurnalis

Sabtu, 2 September 2017 - 01:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Wakil Gubernur Jawa Timur H. Syaifullah Yusuf atau yang akrab disapa Gus Ipul itu mengutuk keras Tragedi di Myanmar yang terjadi pada Suku Rohingnya.

Melalui Video berdurasi 00:59 yang beredar disalah satu Grup Media Siber di Jawa Timur Sabtu (02/09), Gus Ipul meminta dengan tegas agar tragedi yang dilakukan tentara myanmar itu dihentikan, karena menurut Pria yang pada Pilkada Jatim tahun depan mencalonkan diri sebagai Gubernur Jatim ini, perbuatan itu adalah perbuatan Biadab dan melanggar HAM.

Baca Juga :  Ambulance RSUD Sumenep Hantam Toko di Sampang

Tak hanya itu,Gus Ipul juga mengatakan bahwa perbuatan tersebut bisa dikatagorikan pembunuhan Massal.

Baca Juga :  Pemenang Tender Dianggap Tak Terbuka, PPK Kedungdung Tak Mau Pasang APK

“Ini harus dihentikan, kita semua mengutuk keras,karena ini tindakan biadab, melanggar HAM dan bisa dikatakan pembunuhan Massal,” ujarnya. (har/di/Mud)

Berita Terkait

Diwarnai Isak Tangis, Warga Banjiri Pemakaman Ketua PCNU Pamekasan di Jember
Jembatan Tanjakan Desa Somber Makan Korban
Kecelakaan, Ketua PCNU Pamekasan Meninggal Dunia
Idul Adha, Uswah dan Referensi Muhasabah Diri
Bus Pahala Kencana Hangus Terbakar di Bangkalan
Pengurus SMSI Madura Raya Dikukuhkan
Motornya Adu Jotos, Dua Warga Madura Tewas
Bocah Sampang Tewas Tenggelam Usai Sholat Jumat

Berita Terkait

Minggu, 15 Juni 2025 - 10:51 WIB

Diwarnai Isak Tangis, Warga Banjiri Pemakaman Ketua PCNU Pamekasan di Jember

Sabtu, 14 Juni 2025 - 22:00 WIB

Jembatan Tanjakan Desa Somber Makan Korban

Sabtu, 14 Juni 2025 - 06:59 WIB

Kecelakaan, Ketua PCNU Pamekasan Meninggal Dunia

Jumat, 6 Juni 2025 - 10:21 WIB

Idul Adha, Uswah dan Referensi Muhasabah Diri

Minggu, 1 Juni 2025 - 19:00 WIB

Bus Pahala Kencana Hangus Terbakar di Bangkalan

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang (KH. Ahmad Mahfudz) sambut haru kedatangan jemaah haji saat tiba di Asrama Haji Sukolilo Surabaya, (dok. Diskominfo Sampang).

Daerah

Ra Mahfudz Sambut Kedatangan Jemaah Haji Asal Sampang

Kamis, 19 Jun 2025 - 22:02 WIB

Caption: Waka Polres Sampang (Kompol Hosna) didampingi Kasi Propam (AKP Darussalam) saat memberikan arahan kepada anggota Polres Sampang.

Daerah

Polres Sampang Komitmen Beri Pelayanan Profesional

Kamis, 19 Jun 2025 - 16:48 WIB

Caption: Kasat Reskrim Polres Bangkalan (AKP Hafid Dian Mashudi) saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Sabung Ayam di Kokop, Polisi: Tak Ada Bekingan

Kamis, 19 Jun 2025 - 15:18 WIB

Caption: Kasat Reskrim Polres Sampang dan anggotanya, saat menggiring satu pelaku pembacokan (peci hitam) ke ruangan penyidik.

Hukum&Kriminal

Reskrim Sampang Ringkus Pelaku Pembacokan

Kamis, 19 Jun 2025 - 12:40 WIB

Caption: Baik Kakilo tokoh pemuda Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Thariq Modanggu Milik Semua Rakyat Gorut

Kamis, 19 Jun 2025 - 09:28 WIB