Ini Pesan Wabup Pamekasan Sebelum Mengakhiri Masa Jabatannya

- Jurnalis

Rabu, 18 April 2018 - 07:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Sebelum tugas Wakil Bupati Pamekasan Khalil Asy’ari berakhir pada Minggu (22/04/2018) mendatang, ia mewanti-wanti agar organisasi perangkat daerah (OPD) meningkatkan kinerja. Anggaran kegiatan agar lebih banyak digunakan dalam kegiatan yang secara riil dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat.

“Pimpinan OPD harus memperhatikan betul rencana kerja masing-masing. Sebab sampai saat ini, persentase kemajuannya dinilai masih sangat kecil,” ujarnya, Rabu (18/04).

Ia berharap agar OPD fokus dan maksimal dalam menjalankan rencana kerjanya masing-masing. Jangan sampai lalai. Sebab, hal itu akan berdampak bagi masyarakat luas. Ia juga menginstruksikan agar persiapan pekerjaan fisik dipercepat.

Baca Juga :  Cegah Penyebaran Covid-19, Fathurrosi Anggota DPRD Sampang Fraksi Nasdem Lakukan Penyemprotan Disinfektan

“Saya minta agar Plt Sekkab Pamekasan melakukan evaluasi dan mengambil langkah-langkah guna mempercepat proses itu. Kalau tidak fokus dan maksimal, program-program kita bisa lamban untuk direalisasikan,” ucapnya. (man)

Berita Terkait

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat
Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’
Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah
Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru
Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan
Disorot Aktivis Gorut, Humas HTI Angkat Bicara
RSUD ZUS Gorontalo Utara Terancam Turun Level
Pemdes Rongdalam Dorong Geliat Ekonomi Desa

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:30 WIB

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:08 WIB

Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah

Selasa, 1 Juli 2025 - 07:23 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Senin, 30 Juni 2025 - 13:55 WIB

Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan

Berita Terbaru

Caption: didampingi istri, Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berikan potongan tumpeng kepada anggotanya saat momen Hari Bhayangkara ke-79.

Daerah

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Jul 2025 - 20:34 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono saat pimpin upacara HUT Bhayangkara ke-79, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Jul 2025 - 18:30 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi sampaikan sambutan saat acara silaturahmi dan haul masyayikh Ponpes Bata-Bata, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Ragam

Bupati Sampang Minta Doa Kiai: ‘Relokasi RSMZ Lancar’

Selasa, 1 Jul 2025 - 12:47 WIB

Captiom: tujuh CPNS baru saat mengikuti apel di halaman kantor Lapas Narkotika Pamekasan, (foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Selasa, 1 Jul 2025 - 07:23 WIB