Polri Himbau Masyarakat Tak Sebarkan Foto Atau Video Insiden Pemboman

- Jurnalis

Minggu, 13 Mei 2018 - 10:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

regamedianews-, Insiden ledakan bom di tiga lokasi di Surabaya Jawa Timur (13/5) yang menewaskan sekitar 11 orang dan puluhan korban luka-luka lainnya terus mendapat perhatian khusus terutama ditengah masyarakat.

Wall media sosial hampir bisa dipastikan dipenuhi dengan status tragedi berdarah yang mengagetkan warga Surabaya di Minggu pagi tersebut.

Untuk menghentikan tujuan teroris dalam berupaya menebar ketakutan kepada masyarakat maka Polri menghimbau agar Masyarakat Tidak Menyebarkan Gambar dan Video Korban Ledakan Bom itu.

Hal itu disampaikan oleh Karo Penmas Divhumas Polri, Brigjen Pol. M. Iqbal, S.IK., M.H., Menurutnya jika masyarakat ikut menyebarkan gambar ataupun video tentang tragedi tersebut sama halnya terperangkap dalam tujuan teroris yang ingin menebarkan ketakutan ditengah masyarakat.

Baca Juga :  Terdakwa Kasus Narkoba Deni Kurniawan Tepis Keterangan Saksi

“Gambar – gambar di Media Sosial (Terkait Ledakan), STOP (Menyebarkannya). Jangan Sampai (Kita) Terperangkap Tujuan Teroris. Tujuan (Para Teroris Membuat) Kita Ketakutan Semua. Tunjukkan Kita Tidak Takut! Jangan Jadi Bagian Pelaku Dengan Sebarkan (Gambar) Teror.” Jelasnya. (rd)

Berita Terkait

Menipu, Pria Pamekasan Ini Bermodus Ngaku Stafsus Mabes Polri
Pencuri Barang Antik Museum Bangkalan Terungkap
Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon
Seorang Ibu & Anak di Bangkalan Ditahan Polisi
Korban Pembacokan di SPBU Camplong Sempat Ditembak
Gercep, Reskrim Pamekasan Ringkus Pelaku Pemerkosaan
MDW Warning Polres Sampang Soal Pelecehan Siswi
Acong Latif Diminta Dampingi Alumni dan Santri Bustanul Ulum

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:33 WIB

Menipu, Pria Pamekasan Ini Bermodus Ngaku Stafsus Mabes Polri

Kamis, 23 Oktober 2025 - 08:50 WIB

Pencuri Barang Antik Museum Bangkalan Terungkap

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:18 WIB

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon

Selasa, 21 Oktober 2025 - 09:09 WIB

Seorang Ibu & Anak di Bangkalan Ditahan Polisi

Senin, 20 Oktober 2025 - 21:08 WIB

Korban Pembacokan di SPBU Camplong Sempat Ditembak

Berita Terbaru

Caption: MZ tersangka kasus penipuan, tampak memakai baju tahanan Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Menipu, Pria Pamekasan Ini Bermodus Ngaku Stafsus Mabes Polri

Kamis, 23 Okt 2025 - 12:33 WIB

Caption: tampak dalam Museum Cakraningrat Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pencuri Barang Antik Museum Bangkalan Terungkap

Kamis, 23 Okt 2025 - 08:50 WIB

Caption: Kepala Badan Gizi Nasional, Dadan Hindayana, (dok. regamedianews).

Nasional

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon

Rabu, 22 Okt 2025 - 21:18 WIB