Selama Bulan Puasa, Laskar Sapeh Kerap Latihan Malam Hari

- Jurnalis

Jumat, 18 Mei 2018 - 06:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(regamedianews.com), – Selama bulan puasa ramadhan para pemain Madura United akan menjalani latihan rutin pada malam hari. Hal itu dimaksudkan agar seluruh pemain bisa maksimal dalam menjaga staminanya.

Disisi lain Pelatih Madura United, Milomir Seslija mengatakan, latihan malam itu sebenarnya bukan semata-mata karena bulan puasa Ramadan, tetapi para pemain dipastikan dalam kondisi lebih fit karena perut tidak kosong.

Baca Juga :  Taekwondo Indonesia Propinsi Aceh Bakal Jaring Atlet Lokal

“Berbeda dengan latihan siang atau sore hari lantaran berlatih itu akan menguras fisik,” tandasnya, Jum’at (18/05/2018).

Menurut Milo, latihan malam lebih baik ketimbang siang dan makan sedikit sebelum latihan dan bukan akibat puasa, karena pemain membutuhkannya.

Baca Juga :  Menang Lawan Persela, Madura United Bertahan di Puncak Klasemen

“Kami sekarang menggelar latihan di Jakarta sebelum bertolak ke Papua menghadapi Persipura Jayapura dalam lanjutan Liga 1 tahun 2018 besok. Saya harap semua pemain dalam kondisi fit agar bisa bermain maksimal bersama tuan rumah,” pungkasnya. (*)

Berita Terkait

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025
Lapas Narkotika Pamekasan ‘Jalan Sehat’
Buka Pekan Olahraga Peringati HUT RI Ke-80
Bangkalan Kokoh di 10 Besar Porprov Jatim 2025
Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru
Merasa Dicurangi, KONI Sampang Protes Ke PB Porprov
Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia
Bupati Sampang Akan Beri Bonus Atlet Berprestasi

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 12:12 WIB

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Rabu, 13 Agustus 2025 - 11:38 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan ‘Jalan Sehat’

Selasa, 12 Agustus 2025 - 15:23 WIB

Buka Pekan Olahraga Peringati HUT RI Ke-80

Kamis, 10 Juli 2025 - 10:36 WIB

Bangkalan Kokoh di 10 Besar Porprov Jatim 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 21:42 WIB

Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB