H-2 Lebaran, Jumlah Pemudik Yang Transit di Terminal Sampang Terus Meningkat

- Jurnalis

Rabu, 13 Juni 2018 - 06:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang – (regamedianews.com), H-2 lebaran idul fitri 1439 hijriyah, situasi dan kondisi di Terminal Trunojoyo Sampang sudah mulai ada peningkatan penumpang, khususnya dari arah Surabaya-Sampang, Rabu (13/06/2018).

Pantauan regamedianews.com dilapangan, peningkatan jumlah pemudik yang melintas di Sampang tepatnya di Terminal Trunojoyo di Jl. Teuku Umar, terlihat sejak kemarin, Selasa (12/06).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu petugas Terminal Sampang Jon Suhendra mengatakan, lonjakan peningkatan penumpang di terminal Sampang terasa sejak H-3 lebaran hingga kini pun terus meningkat.

Baca Juga :  BKPSDM Sampang Umumkan Jadwal Pelaksanaan dan Tata Tertib SKD Penerimaan CPNS Tahun 2019

“Lonjakan penumpang di terminal Sampang, sudah mulai ada peningkatan mas sejak H-3 peningkatan sekitar 30 persen,” ujarnya.

Sementara akhir dari puncak arus mudik lebaran 1439 hijriah di terminal Sampang, dikatakan Jon Suhendra, akan terjadi pada H-1 lebaran.

Baca Juga :  Ops Patuh Semeru 2019 di Bangkalan, Pelanggaran Didominasi Kelengkapan Surat Kendaraan

“Puncak akhir arus mudik akan terjadi pada H-1 lebaran yakni pada Kamis 14 Juni 2018,” imbuhnya.

Sekedar diketahui, selain itu para pemudik yang menggunakan kendaraan pribadi roda dua yang melintas dijalanan Kota Sampang sejak tadi pagi jumlahnya terus meningkat tajam, para pemudik yang menggunakan kendaraan pribadi tersebut banyak jurusan ke Pamekasan dan ke Kecamatan Omben Sampang. (adi/har)

Berita Terkait

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati
Musim Hujan, Warga Sampang Diimbau Waspada Banjir
Ditjenpas Beri Reward Pegawai Lapas Narkotika Pamekasan
Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup
Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir
Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 07:38 WIB

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan

Kamis, 6 November 2025 - 22:06 WIB

Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0

Kamis, 6 November 2025 - 21:03 WIB

RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Kamis, 6 November 2025 - 16:29 WIB

Ditjenpas Beri Reward Pegawai Lapas Narkotika Pamekasan

Kamis, 6 November 2025 - 09:49 WIB

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup

Berita Terbaru

Caption: tiga tersangka kasus narkoba saat diamankan di Mako Polres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Sopir Ambulance dan Satpam RSUD Syamrabu Bangkalan Ditangkap Polisi

Jumat, 7 Nov 2025 - 09:40 WIB

Caption: jasad korban tampak dalam kondisi hangus terbakar dan penuh luka bacok, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan

Jumat, 7 Nov 2025 - 07:38 WIB

Caption: anggota Madas Pamekasan saat audiensi ke Dinkes Pamekasan, soal kasus kematian seorang ibu muda asal Proppo, (dok. regamedianews).

Daerah

RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Kamis, 6 Nov 2025 - 21:03 WIB