Peringatan HUT Bhayangkara Ke 72, Kapolres Bangkalan Dapat Hadiah Pedang

- Jurnalis

Rabu, 11 Juli 2018 - 07:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Dalam moment Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke 72, Kapolres Bangkalan Bobby Tambunan mendapat penghargaan Pedang dari salah satu tokoh masyarakat Bangkalan. Pada Acara Tasyakuran Hari Bhayangkara di Mapolres setempat, Rabu (11/07/2018).

Penghargaan pedan tersebut diberikan oleh KH. Lainul Qolbih Hamzah. Ia adalah kiyai serta tokoh masyarakat yang merupakan pimpinan atau pengasuh Pondok Pesantren Hidayatullah Al Muhajirin Arosbaya, Bangkalan, Madura.

Baca Juga :  "Tarif Bakal Naik" Direktur PDAM Pamekasan Janji Benahi Pelayanan

Kepala kepolisian Resort (Kapolres) Bangkalan AKBP Boby Paludin Tambunan mengatakan, pemberian penghargaan itu merupakan penghargaan apresiatif para ulama’ untuk Polres Bangkalan agar lebih bersinergi lagi dalam membantu, melayani serta menjaga kedamaian, kenyamanan masyarakat Bangkalan.

“Pemberian pedang itu merupakan simbol bagi kami untuk lebih bersemangat lagi dalam memberantas kejahatan,” ujarnya.

Baca Juga :  Jalin Ukhuwah, Kodim Pati Gelar Taraweh Bersama

Lebih lanjut Boby mengatakan, dengan dukungan Para tokoh, ulama, pihaknya tetap semangat dan tidak putus asa serta tidak pernah mengenal rasa lelah dalam memberantas kejahatan dalam menangani dengan tegas tindak pidana di wilayah Bangkalan.

“Kami akan terus memerangi tindak pidana yang ada di Kabupaten Bangkalan,” ungkapnya. (sfn)

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Berita Terbaru

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB