Pemilu 2019, Polres Pamekasan Siapkan 7 Ribu Lebih Personel

- Jurnalis

Kamis, 20 September 2018 - 07:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak anggota Polres Pamekasan tengah mengikuti apel operasi mantap brata semeru 2018 di area arek lancor.

Tampak anggota Polres Pamekasan tengah mengikuti apel operasi mantap brata semeru 2018 di area arek lancor.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Sebanyak 7.266 personel akan disiapkan oleh Kepolisian Resor (Polres) Pamekasan untuk mengamankan pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 mendatang.

Hal tersebut disampaikan oleh AKBP Teguh Wibowo, Kapolres Pamekasan setelah giat Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Semeru 2018, Rabu (19/09/2018) di Area Monumen Arek Lancor Pamekasan.

Baca Juga :  Kembali Dibuka, Pelabuhan Kamal Sepi Penumpang

Baca juga KPUD Bangkalan Sosialisasikan Teknik Kampanye Pemilu 2019

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Teguh mengungkapkan, jika ribuan pasukan yang akan diturunkan nantinya tidak hanya dari unsur kepolisian.

“Pengamanan Pemilu 2019 (Pileg dan Pilpres, red) itu terdiri dari anggota Polri, TNI dan Linmas,” paparnya.

Dengan jargon Pilpres 2019 Yang Sejuk, Aman dan Kondusif, Teguh mengajak seluruh elemen masyarakat untuk turut serta di dalamnya.

Baca Juga :  Berbaur Dengan Masyarakat Peduli Lingkungan

Baca juga Deklarasi Bersama Menuju Pemilu 2019 Yang Aman Digelar Di Mapolres Cimahi

“Masyarakat tidak boleh terprovokasi dengan berita bohong yang terus beredar di media sosial, sehingga tidak terjadi bentrokan,” tandasnya. (ff/har)

Berita Terkait

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Berita Terbaru

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB