Pamekasan Bersholawat Sambut Bupati-Wakil Bupati Baru

- Jurnalis

Senin, 24 September 2018 - 22:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana tengah berlangsungnya acara Pamekasan Bersholawat dalam menyambut Bupati-Wabup baru.

Suasana tengah berlangsungnya acara Pamekasan Bersholawat dalam menyambut Bupati-Wabup baru.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pamekasan Bersholawat meriahkan penyambutan Bupati dan Wakil Bupati baru, Badrud Tamam – Raja’e, Senin malam (24/09/2018) di Lapangan Kenegaraan Pendopo Ronggosukowati Pamekasan.

Selain Grup Sholawat Albanjari, masyarakat Pamekasan yang memadati lapangan pendopo dihibur oleh artis ibu kota, Opick ‘Tombol Ati’ dan Sharla Martiza.

Baca Juga :  Kejari Sampang 'Warning' Pemdes Soal Dana Desa

Baca juga Mantan Menko, Kwik Kian Gie Jadi Penasehat Ekonomi Prabowo – Sandi

“Semoga pertemuan ini menjadi awal pertemuan kami dengan para stick holder dalam upaya membangun Pamekasan,” ujar Badrud.

Sementara itu, setidaknya ada empat hal yang akan menjadi prioritas pemerintah Kabupaten Pamekasan di bawah kepemimpinan Badrut Tamam-Raja’e

Baca Juga :  Pengucapan Ikrar Aliran Syiah di Sampang Dijaga Ketat Aparat Keamanan

Baca juga Tinggal Nunggu Surat Dari Mendagri, Wabup Pamekasan Bakal Dilantik Jadi Bupati

“Yang pertama kesehatan, pendidikan infrastruktur dan mendorong pertumbuhan ekonomi,” tutur Badrud.

Pasangan Bupati-Wakil Bupati periode 2018-2023 ini dilantik Senin pagi (24/09/2018) oleh Gubernur Jawa Timur, Soekarwo, di Gedung Negara Grahadi, Surabaya. (bor/har)

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto didampingi Kasat Resnarkoba dalam press conference, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB