Jelang Pemilu 2019, Polres Bersama Kodim Pati Gelar Simulasi Penanggulangan Unjuk Rasa Anarkis

- Jurnalis

Selasa, 25 September 2018 - 11:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Simulasi penanganan jelang Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 yang dilaksanakan Polres bersama Kodim Pati.

Simulasi penanganan jelang Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 yang dilaksanakan Polres bersama Kodim Pati.

Pati, (regamedianews.com) – Jelang pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 mendatang, Polres Pati bersama dengan TNI Kodim 0718/Pati menggelar apel simulasi Penanggulangan Unjuk rasa Anarki dalam rangka operasi Mantab Brata 2018, di halaman Stadion Joyo Kusumo Kabupaten Pati, Selasa (25/09/2018).

Simulasi penanggulangan unjuk rasa anarkis bertujuan agar personel yang terlibat pengamanan Pemilu faham akan tugas pokok dan fungsi, serta peran masing-masing satuan, baik di tingkat Polres maupun Polsek, demikian juga dengan TNI dan instansi terkait lainnya.

Baca Juga :  Diduga Ada Main Mata, Peserta Lelang Proyek di Sampang Datangi Barjas

Baca juga DPD Partai NasDem Sampang Gelar Konsolidasi dan Perkenalan Caleg Pemilu 2019

Pada apel tersebut hadir pula Komandan Kodim 0718/Pati Letkol Arm Arief Darmawan S.Sos. serta jajaran Forkompinda Kabupaten Pati. Pada kesempatan itu juga, personel gabungan TNI-Polri menggelar latihan Tactical Floor Game (TFG) sebagai persiapan menghadapi penyelenggaraan pemilu serentak mendatang. Kegiatan diikuti personel Polres, Polsek dan Kodim Pati.

Kapolres Pati AKBP Uri Nartanti Istiwidyawati S.IK. dalam sambutannya menyampaikan, agar pasukan yang terlibat dalam kegiatan pemilu mendatang, harus benar siap dan faham akan tugasnya masing-masing. Perkuat sinergitas TNI-Polri agar tercapainya pemilu aman dan damai, dan kepada pasukan yang sudah dipilih, susun rencana kegiatanya secara profesional guna menjamin keamanan dalam pemilu.

Baca Juga :  Banyak Warga Sumenep Belum Lakukan Perekaman e-KTP

Baca juga Pemilu 2019, Polres Pamekasan Siapkan 7 Ribu Lebih Personel

“Banyak upaya-upaya yang menyebarkan isu-isu tidak benar dimana yang bertujuan untuk memprovikasi masyarakat. Kapolres mengimbau agar masyarakat tidak ikut menyebar berita-berita yang bisa mengganggu kelancaran pelaksanaan Pemilu” kata Kapolres. (wn/ipl)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB