Tekuk Sulawesi II, PP. Al-Asror Jatim IV Pastikan Lolos 16 Besar LSN 2018

- Jurnalis

Rabu, 3 Oktober 2018 - 10:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dijaga ketat : Akmal (biru), pemain PP. Al-Asror Jatim IV mencoba menerobos pertahanan pemain Sulawesi II.

Dijaga ketat : Akmal (biru), pemain PP. Al-Asror Jatim IV mencoba menerobos pertahanan pemain Sulawesi II.

Sukoharjo, (regamedianews.com) – Pondok Pesantren Al-Asror, Ambat, Tlanakan, Pamekasan, Madura dipastikan lolos ke babak 16 besar Liga Santri Nusantara (LSN) Seri Nasional musim kompetisi 2018.

Hasil tersebut dicapai setelah perwakilan Region Jawa Timur (Jatim) IV ini mengalahkan perwakilan Region Sulawesi II dengan skor meyakinkan 0-3 pada laga terakhir grup A, Rabu pagi (03/10/2018).

Baca juga 4 Tim Akan Berebut Tiket Final LSN 2018 Region Jatim IV Madura

Dalam laga yang digelar di Stadion Bekonang, Sukoharjo, Jawa Tengah ini, Suwarno Joyo menjadi bintang di atas lapangan. Striker bernomor punggung 9 tersebut berhasil mencetak dua gol.

Baca Juga :  Berbagi Berkah, Komonitas Bonek Campus Trunojoyo Bagi - Bagi Takjil Gratis

Sementara itu, Erik Gamis juga berhasil menyumbangkan satu gol. Pemain kidal yang bermain di posisi sayap kiri ini menyumbangkan gol kemenangan melalui tendangan bebas.

Pada babak penyisihan grup, Pondok Pesantren Al-Asror berhasil menjadi runner up grup A setelah mengumpulkan 5 poin dari tiga kali pertandingan dengan hasil dua kali seri dan satu kali menang.

Baca Juga :  Bupati Bonbol Buka Secara Resmi Festival Lagu Religi

Baca juga Jadi Tim Medioker LSN 2018, MU Buddagan FC Pamekasan Tidak Pasang Target Khusus

Adapun untuk babak 16 besar, asuhan Pelatih Achmad Jumali ini akan menghadapi Region Sumatera I, juara grup E yang pada laga terakhir menang 3-0 melawan Region Nusa Tenggara III. (bor/har)

Berita Terkait

Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq
Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan
Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban
Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi
Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo
Sampang Meriah!, Dua Inovasi Hadir di Panggung Budaya Madura
Mahasiswa UTM Gelar Sosialisasi “Stop Bullying dan Tindak Kekerasan di Era Digital” di SMA Negeri 4 Bangkalan
Bupati Sampang Hadirkan Senyum 1.500 Anak Yatim

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 01:47 WIB

Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq

Senin, 29 Desember 2025 - 21:13 WIB

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan

Selasa, 23 Desember 2025 - 16:26 WIB

Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:04 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi

Kamis, 18 Desember 2025 - 20:07 WIB

Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB